Beranda Berita

Chery Gene Mobil Konsep Bergaya RoboCop, Bisa Swakemudi

Berita
Rabu, 21 September 2022 14:00 WIB
Penulis : Gemilang Isromi Nuar
Berita - Chery Gene Mobil Konsep Bergaya RoboCop, Bisa Swakemudi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Chery Gene mobil konsep terbarunya Chery menampilkan eksterior berkonsep futuristik dan terlihat seperti RoboCop. Bagian depan konsep mungkin menjadi elemen pertama yang menarik perhatian berkat lampu LED yang menonjol dan logo Chery yang menyala.

Dilansir dari, carscoops dengan panjang 5000 mm, lebar 2000 mm, dan tinggi 1750 mmtepat di atas dan di bawah bilah lampu adalah aksen hitam mengkilap, memberikan sedikit vibes Robocop pada kendaraan. Bumper depan juga mendukung splitter aerodinamis yang dramatis. Pilihan desain berani yang dibuat sangat terlihat di bagian samping.

Foto - Chery Gene Mobil Konsep Bergaya RoboCop, Bisa Swakemudi

BACA JUGA

Warna bodySUV ini memang identik dengan warna RoboCop, dengan cat perak matte di seluruh bodi dipadu dengan aksen hitam gloss. Aksen krom juga terlihat pada panel rocker sementara velg hitam dan putih dengan desain spoke solid juga terlihat eye-catching. 

Desain eksterior yang mencolok diperkuat dengan lampu belakang LED besar lengkap dengan aksen hitam yang tidak berbeda dengan fasia depan. Tak hanya itu, konsep Gene juga dilengkapi skateboard listrik dan dua drone yang dapat disinkronkan dengan kendaraan dan menawarkan pengalaman VR yang imersif kepada penumpang.

Interior konsepnya juga patut diperhatikan. Dalam mode Real standar, pengemudi dapat menggunakan setir futuristik untuk menggerakkan SUV. Namun, ketika Gene dialihkan ke mode Meta, roda kemudi terlipat, kursi bersandar, dan teknologi mengemudi otonom mengambil alih.

Meskipun belum ada pengumuman resmi apakah Gene akan dimasukan ke dalam model produksi, tetapi beberapa rumor berbicara tentang kemungkinan peluncuran di pasar pada tahun 2025.


Tags Terkait :
Chery Chery Gene Robocop
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Tak Melulu Anak Baru, Ini Daftar Brand China Yang Pernah Eksis, Amblas dan Kemudian Hadir Lagi

2 bulan yang lalu


Berita
Inilah Line Up Chery di IIMS 2024 Surabaya, Tiggo 5X Jadi Andalan Goda Kaum Muda

9 bulan yang lalu


Berita
Harga All New Hyundai Kona Electric, Masuk Di Antara Atto 3 Dan Omoda E5

9 bulan yang lalu


Berita
Chery Akan Bawa Tiggo Versi Baru di IIMS 2024?

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Dijual Februari, Omoda E5 Bakal Dibanderol Rp 500 Juta Berkat Limpahan Kandungan Lokal

1 tahun yang lalu


Berita
Ini Harga Resmi Chery Omoda 5

2 tahun yang lalu


Berita
Chery Tekankan Harga Omoda 5 Saat Ini Masih Tahap Promo

2 tahun yang lalu


First Drive
Tes Lengkap: Chery Omoda 5

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Deretan Geely Terbaru Yang Diprediksi Nongol Di GIIAS 2025

11 jam yang lalu


Bus
Ini Dia Rute Transjabodetabek Yang Gratis

12 jam yang lalu


Berita
All New Lexus ES EV Debut Di Shanghai Auto Show 2025, Simak Spesifikasinya

13 jam yang lalu


Berita
GWM Tank 300 Diesel Potensial Masuk Indonesia, Siap Lawan Pajero Dan Fortuner

14 jam yang lalu


Berita
Geely Starwish Segera Masuk Indonesia, Pesaing BYD Dolphin Dan Wuling BinguoEV

15 jam yang lalu