Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Toyota Kijang Innova Mengalami Kenaikan Harga Mulai Rp 5 Jutaan, Simak Detailnya

Berita
Kamis, 21 Oktober 2021 10:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Kebijakan Pajak Penjualan atas Barang Mewah atau PPnBM, telah diperbarui sejak 16 Oktober 2021. Hal ini membuat beberapa pabrikan harus merevisi harga jual produk mereka, dan membuat sebagian mobil mengalami kenaikan harga.

Namun tidak semua harga naik, ada juga yang turun. Karena kali ini pemerintah tak lagi melihat sedan dan mobil 4x4 yang mendapatkan keringanan pajak paling besar. Melainkan didasarkan dari konsumsi BBM dan emisi yang dikeluarkan.

BACA JUGA

Hal ini juga terjadi pada sebagian besar produk Toyota. Dari catatan OtoDriver, terjadi kenaikan harga yang cukup signifikan untuk model Kijang Innova. Hal ini dikarenakan penggunaan mesin 2.000 cc yang digunakannya.

Berikut daftar harga terbaru Kijang Innova setelah mengalami kenaikan penjualan :

Kijang Innova 2.0 G M/T BSN : Rp 321,1 juta menjadi Rp 326,4 juta

Kijang Innova 2.0 G M/T BSN Luxury : Rp 326,9 juta menjadi Rp 332,3 juta

Kijang Innova 2.0 G A/T BSN : Rp 339,5 juta menjadi Rp 345,2 juta

Kijang Innova 2.0 G A/T BSN Luxury : Rp 345,3 juta menjadi Rp 351,1 juta

Kijang Innova 2.0 V M/T BSN : Rp 366,7 juta menjadi Rp 372,8 juta

Kijang Innova 2.0 V M/T BSN Luxury : Rp 372,5 juta menjadi Rp 378,7 juta

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Toyota Kijang Innova
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Daftar Harga
Daftar Harga TOYOTA Terbaru (September 2024)

2 bulan yang lalu


Berita
Konsumen Pajero Sport-Fortuner Mulai Bergeser Ke Kijang Innova Zenix

4 bulan yang lalu


Berita
Fortuner Mild Hybrid Meluncur Di Afsel, Begini Cara Kerja Mesin Barunya

7 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga TOYOTA Terbaru (Januari 2024)

9 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

49 menit yang lalu


Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

10 jam yang lalu


Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

15 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

16 jam yang lalu


Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

17 jam yang lalu