Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Next Gen Honda BR-V Punya Nama Lain Di India

Berita
Jumat, 23 Juli 2021 15:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Generasi penerus Honda BR-V diperkirakan akan muncul pada akhir tahun ini di Indonesia. Dan Indonesia akan menjadi home base bagi produk ini.

Namun selain Indonesia, ada nama India yang juga akan menjadi rumah bagi BR-V generasi teranyar tersebut. Namun nampaknya Honda versi negeri martabak ini punya rencana berbeda dengan lokal Indonesia.

Versi India akan menjejalkan mesin bensin dan juga pilihan mesin diesel pada mobil ini. Namun selain itu nampaknya India juga akan menempuh jalur yang berbeda dalam hal penamaan.

BACA JUGA

India menjadi home base kedua bagi BR-V setelah Indonesia. Di pasar lokal India, mobil ini akan menjadi rival bagi Hyundai Creta, Kia Seltos, Tata Harrier, MG Hector dan membidik pula segmen Hyundai Alcazar.


Tags Terkait :
Honda BR-V N7X DG3 Elevate
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Berita
Bridgestone Ecopia Jadi Ban OEM Honda BR-V

8 tahun yang lalu


Berita
SUV Terbesar Honda Yang Pandai Off-Road Rilis 2023

2 tahun yang lalu


Berita
Masalah Kamera Belakang, Honda Recall 1,3 Juta Unit Lansiran 2018-2023

1 tahun yang lalu


Komparasi
Membandingkan Performa Mesin Toyota Hyryder Dengan Hyundai Creta dan Honda HR-V

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Baru Hadir Di Indonesia, Mazda MX-30 Justru Dapat Varian Baru Di Jepang

12 jam yang lalu


Berita
Alasan EV Baru Audi Tanggalkan Logo 4 Cincinnya

13 jam yang lalu


Berita
Melihat Mobil Mercedes-Benz Presiden Indonesia Dari Masa ke Masa

14 jam yang lalu


Truk
Fuso eCanter Beroperasi Perdana Di Wilayah Jabodatbek

14 jam yang lalu


Truk
Ternyata Truk ODOL Jadi ‘Tanggung Jawab’ Dua Kementerian Ini

15 jam yang lalu