Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Konsumsi BBM Boros Tak Akan Ditemukan Lagi Pada X-Trail Generasi Terbaru

Nissan X-Trail generasi terbaru meluncur di Tiongkok.
Berita
Senin, 26 April 2021 06:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Nissan X-Trail generasi terbaru meluncur di Tiongkok. Mobil ini hadir dengan ubahan yang signifikan dibandingkan pendahulunya.

Tidak hanya perubahan desain eksterior maupun interior yang signifikan, tetapi Nissan juga memiliki teknologi baru pada sistem penggeraknya. X-Trail kini dilengkapi dengan mesin 1.500 cc turbo.

Tenaga dari mesin ini pun cukup besar, 204 PS serta torsi 300 Nm! Mesin ini lantas terpadu dengan transmisi CVT.

Namun selain tenaga yang buas, rupanya ada satu kelebihan lagi pada mobil ini, yakni konsumsi bahan bakarnya yang menjadi lebih irit. Dikutip dari autoindustriya.com (25/4), Nissan mengklaim SUV terseut bisa mencapai efisiensi bahan bakar hingga 17,2 km/liter.

Dari masa ke masa, Nissan X-Trail memang terkenal dengan SUV yang paling bertenaga di kelasnya. Namun disamping itu, mobil ini juga terkenal dengan konsumsi BBM terboros dibandingkan para rival-rivalnya.

Kami pun sudah melakukan tes jangka panjang Nissan X-Trail versi anyar yang ada di Indonesia. Dan hasil konsumsi BBM tidak lebih baik dibandingkan para rival-rivalnya seperti Mazda CX-5 dan Honda CR-V.


Tags Terkait :
Nissan X-Trail
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Used Car
Naksir Honda CR-V Generasi Ke-3? Waspadai Hal Ini.

Honda CR-V menjadi salah satu SUV paling laris di tanah air.

5 tahun yang lalu


Used Car
CR-V Generasi Ketiga Lebih Murah Dibanding LCGC

Honda CR-V menjadi salah satu SUV paling laris di tanah air.

5 tahun yang lalu


Berita
Bukti Nissan Indonesia Tetap Peduli Aftersales 

Ada pula penawaran suku cadang dan servis gratis bernama program Nissan Care Package.

5 tahun yang lalu


Berita
Usia Mobil Dibatasi? Ini Pendapat Dedengkot Kolektor Mobil Kuno

Diiharap ada kebijakan khusus bagi mobil kuno.

6 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

4 jam yang lalu


Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

8 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

9 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

12 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

12 jam yang lalu