Beranda Berita

Indonesia, Toyota GR Yaris Bisa Dipesan Maret ini

Berita
Minggu, 14 Februari 2021 11:25 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko
Berita - Indonesia, Toyota GR Yaris Bisa Dipesan Maret ini


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Lupakan sejenak mengenai mobil listrik ataupun hibrida, karena salah satu mobil yang dengan mesin konvensional paling ditunggu oleh para petrolhead sudah bisa dipesan pada Maret 2021.

Toyota GR Yaris yang menghebohkan dunia sudah hadir di depan pintu. “GR Yaris sudah bisa dipesan mulai Maret nanti, namun rencananya baru bisa delivery pada November 2021 nanti,” terang Reza, salah satu tenaga penjual Auto2000 Permata Hijau, saat dihubungi Otodriver, Minggu (14/02).

BACA JUGA

Perihal waktu pengantaran yang sedemikian jauh (mobil baru dikirim November 2021) dugaan kami merupakan strategi untuk mendapatkan harga yang lebih enteng karena mobil ini merupakan sebuah mobil berpengerak 4 roda. Rencana pemerintah pada Oktober nanti skema pajak kendaraan akan berubah dan salah satu klausalnya adalah dihapuskannya pajak tambahan untuk mobil 4x4 dan all-wheel drive.

GR Yaris merupakan mobil dua pintu dengan mesin 1.600 cc 3 silinder turbo, dengan muntahan daya 261 hp/360 Nm dan hanya ditawarkan dalam pilihan transmisi manual 6 speed.

Thanks to : Reza Auto2000 Permata Hijau +62 856-7902-688

                 : Tony Auto2000 Cilandak +62 878-7703-2000

Markondez


Tags Terkait :
GR Yaris Indonesia
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Daftar Harga
Daftar Harga TOYOTA Terbaru (Februari 2025)

1 bulan yang lalu


Berita
Inilah 5 Mobil Paling Banyak Kenaikan Harganya di Toyota, Fortuner Tembus Rp 10 Jutaan Lebih Mahal

1 bulan yang lalu


Komparasi Harga Hyundai Creta Facelift vs Honda HR-V vs Toyota Yaris Cross

2 bulan yang lalu


Berita
Ini Kata Suzuki, Honda dan Toyota Terhadap Pajak 3% Untuk Mobil Hybrid

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
GIIAS 2025 Akan Hadirkan 55 Merek Roda Empat, Polytron Bakal Debut Mobil Listriknya

6 jam yang lalu


Tips
Ingat, Berkendara Di Jalan Tol Harus Selalu Waspada

6 jam yang lalu


Tips
Pentingnya Periksa Ban Setelah Digunakan Jarak Jauh

8 jam yang lalu


Bus
Tanggal 21 Dan 24 April Gratis Naik Transjakarta Group, Ada Apa?

10 jam yang lalu


Berita
Honda Resmi Rilis Mobil Listrik Barunya Untuk Pasar Cina, Harganya Rp 400 Jutaan

11 jam yang lalu