Beranda Berita

GIIAS 2021 Mencapai Kapasitas Pengunjung 75 Persen, Kok Bisa?

Berita
Minggu, 14 November 2021 15:00 WIB
Penulis : Benny Averdi
Berita - GIIAS 2021 Mencapai Kapasitas Pengunjung 75 Persen, Kok Bisa?


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Penurunan status PPKM level 1 di Kabupaten Tangerang, mempengaruhi kapasitas pengunjung pada penyelenggaraan GIIAS 2021. Berdasarkan rekomendasi Bupati Tangerang, Ahmed Zaki Iskandar, GIIAS dapat menampung kapasitas sebanyak 75% dari total keseluruhan kapasitas pada Indonesia Convention Exhibition (ICE). Selain itu penyelenggaraan GIIAS 2021 juga terbuka untuk semua masyarakat, tanpa batasan usia.

Namun, pemberlakuan status level 1 di Kabupaten Tangerang bukan berarti ada pelonggaran pemberlakuan protokol kesehatan. Setiap pengunjung harus membeli tiket secara online melalui aplikasi GIIAS Auto360 dan menentukan hari dan jam kedatangan ke GIIAS sehari sebelumnya.

Pengunjung juga harus sudah mendapatkan vaksin Covid-19 2 kali dosis dan memiliki aplikasi PeduliLindungi, meski tak ada pembatasan usia pengunjung. Asalkan anak di bawah 12 tahun harus berada dalam pengawasan orang dewasa yang menyertainya.

Ketua Umum GAIKINDO, Yohannes Nangoi, kembali menekankan pentingnya menjaga prokes pada penyelenggaraan GIIAS 2021. “Perlu kami tegaskan bahwa pemberlakuan protokol kesehatan akan tetap berlaku sepanjang penyelenggaraan GIIAS,” ungkapnya.

BACA JUGA

Berita dari brand apa yang paling Anda tunggu di Shanghai Auto Show?

Berikan suara Anda pada pilihan di bawah ini.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
GIIAS 2021 GAIKINDO
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Hyundai Kukuhkan Diri Sebagai Game-Changer Dalam Industri Indonesia

3 tahun yang lalu


Berita
Jokowi Ingin Percepat Era Mobil Ramah Lingkungan

3 tahun yang lalu


Berita
Jokowi Tinjau GIIAS 2021. Ini Pesan Tegasnya

3 tahun yang lalu


Berita
Jokowi Kunjungi GIIAS 2021, Tertarik Dengan Mobil Rendah Emisi

3 tahun yang lalu


Berita
Dari Sekian Banyak Mobil di GIIAS, Jokowi Terlihat Menaiki Tiga Mobil Ini

3 tahun yang lalu


Berita
GIIAS Resmi Dibuka Hari Ini, Berikut Para Pesertanya

2 tahun yang lalu

Berita
Daihatsu Siapkan Mobil Ramah Lingkungan Di Indonesia, Rocky Hybrid Bakal Jadi Pembukanya?

1 hari yang lalu


Berita
Tahun 2024 Penuh Tantangan Bagi Industri Otomotif, Pabrikan Tetap Optimis

3 bulan yang lalu


Terkini

Bus
Ini Dia Rute Transjabodetabek Yang Gratis

2 menit yang lalu


Berita
All New Lexus ES EV Debut Di Shanghai Auto Show 2025, Simak Spesifikasinya

1 jam yang lalu


Berita
GWM Tank 300 Diesel Potensial Masuk Indonesia, Siap Lawan Pajero Dan Fortuner

2 jam yang lalu


Berita
Geely Starwish Segera Masuk Indonesia, Pesaing BYD Dolphin Dan Wuling BinguoEV

3 jam yang lalu


Berita
Daihatsu Jemput Bola Siapkan Tenaga Terampil Dalam Bidang Otomotif

4 jam yang lalu