Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

GALERI: Peugeot 3008 Allure Plus Facelift (14 FOTO)

Peugeot kembali meluncurkan model-model terbarunya di Indonesia.
Berita
Jumat, 1 Oktober 2021 08:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Peugeot kembali meluncurkan model-model terbarunya di Indonesia. Di antaranya 3008 dan 5008 facelift.  Saat ini, baru 3008 yang diluncurkan oleh pihak Astra Peugeot Indonesia. Perubahan paling terasa adalah di bagian eksteriornya.

Bemper mendapatkan desain yang lebih segar dan juga grill depan yang berdesain baru serta kini terdapat emblem 3008 di bagian depan. Tidak hanya itu, Daytime Running Light LED-nya juga baru yang ditempatkan tegak berdiri. Tidak hanya itu, DRL ini juga memiliki fungsi sebagai lampu sein.

Sementara di bagian samping, cover spion kini memiliki aksen krom jika sebelumnya sewarna bodi. Beralih ke bagian belakang, lampunya menggunakan LED dengan desain 4 dimensi.

Masuk ke dalam ruang kabinnya, ada beberapa fitur baru yang ditwarkan. Di antaranya Wireless Charging, dan juga headunit dengan layar 10 inci.

Untuk mesinnya, Peugeot 3008 facelift ini tidak mengalami perubahan. 3008 ditenagai oleh mesin berkapasitas 1.600 cc 4 silinder turbo dengan lontaran tenaga mencapai 165 dk dan torsi 240 Nm berpadu dengan transmisi otomatik 6 percepatan.

Galleri Foto : GALERI: Peugeot 3008 Allure Plus Facelift (14 FOTO)


Tags Terkait :
Peugeot 3008
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Crash Test
Hasil Tes Keselamatan Peugeot 3008 Dapat Bintang Empat (Euro NCAP)

Peugeot 3008 sukses menjalani uji tabrak dengan hasil yang baik

5 bulan yang lalu


VIDEO: Tes Keselamatan Peugeot 5008 (Euro NCAP)

Peugeot 5008 sukses menjalani uji tabrak dengan cukup baik.

Crash Test | 5 bulan yang lalu


Tips
Peugeot Tampilkan Deretan EV Terbaru di Paris Motor Show 2024

Sebagai tuan rumah di Paris Motor Show. Pegueot menampilkan seluruh line up terbaru di booth mereka.

1 tahun yang lalu


Berita
APM Tetap Memberikan Layanan Terbaiknya Paska Hengkangnya Peugeot Dari Indonesia

Hal ini salah satu bentuk komitmen Astra Peugeot untuk memberikan pelayanan terbaik kepada konsumen untuk melakukan perawatan atau perbaikan di jaringan resmi Astra Peugeot

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

16 menit yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

3 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

3 jam yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

4 jam yang lalu


Berita
Mazda Indonesia Pastikan Bawa Warna Biru Baru Yang Spesial

Navy Blue Mica, warna baru spesial dari Mazda yang akan diboyong sebagai pilihan warna di Indonesia

6 jam yang lalu