Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

ExxonMobil Tawarkan Pelumas Berperforma Tinggi, Inilah Keunggulan Semua Variannya

ExxonMobil menawarkan banyak varian baru yang mereka pasarkan di tanah air. Apa saja keunggulannya?
Berita - Selasa, 6 April 2021 14:25 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


ExxonMobil meluncurkan varian oli baru unttuk pasar Indonesia. Produk-produk tersebut merupakan rangkaian produk Mobil SuperTM yang telah diperbarui dan diklaim mampu memberikan perlindungan optimal pada mesin lantaran bahan-bahan aktif yang digunakan.

"Pelumas teranyar ini telah telah kami tingkatkan standar kinerja pelumas tertinggi ILSAC GT-6 dan API SP. Dengan demikian produk tersebut dapat memberikan perlindungan optimal namun terjangkau biayanya," ungkap Alfin Kurniadi, General Manager Sales 4W, PT Exxonmobil Lubricant Indonesia dalam presentasi onlinenya (05/04)

Berikut tiga produk terbaru yang diluncurkan di antaranya Mobil Super All-in-One Protection, Mobil Super Friction Fighter, dan Mobil Super Everyday Protection.

BACA JUGA

2. Mobil Super Friction Fighter merupakan oli mesin dengan teknologi sintetik yang memiliki formula molekul FrictionFighterTM untuk menciptakan lapisan pelindung padat yang dapat melindungi bagian-bagian mesin saat saling bersentuhan, sehingga melindunginya dari potensi berkurangnya masa pakai mesin.

3. Mobil Super Everyday Protection merupakan oli mesin mineral premium yang diformulasikan dengan molekul ExtEngineTM – bahan anti-aus yang mencegah kerusakan mesin dengan menciptakan pelindung yang dapat bertahan lama untuk memperpanjang umur mesin.

Produk pelumas mesin Mobil SuperTM ini telah tersedia diberbagai bengkel perawatan mobil. Tidak hanya itu, produk ini juga bisa dibeli melalui e-commerce.


Tags Terkait :
ExxonMobil Pelumas
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Bertahan Di Masa Pandemi, Begini Strategi ExxonMobil

3 tahun yang lalu


Tips
Mekanik Bengkel Rekanan Mobil Oil dan Federal Oil Mudik Gratis dengan Bus Premium

1 tahun yang lalu


Berita
Pertegas Komitmen, Federal Oil dan Mobil Lubricants Siap Tambah Kapasitas Produksi

1 tahun yang lalu


Berita
ExxonMobil Lubricant Berambisi Jadi Pemain Utama Pelumas di Indonesia

4 tahun yang lalu


Berita
Semua Produk Oli di Indonesia Wajib SNI, Tapi Ini Realitanya

6 tahun yang lalu


Berita
Tepis Oli Palsu ExxonMobil Perbanyak Bengkel Rekanan

5 bulan yang lalu


Berita
Tingkatkan Kualitas Pelayanan Konsumen, Pelumas Satu Ini Adakan Lomba Outlet dan Bengkel

1 tahun yang lalu


Berita
Pelumas Mobil 1 Yang Digunakan Tim Red Bull Racing Formula 1 Telah Dijual Di Indonesia

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Diklaim Lebih Aman, Baterai UABS Resmi Diproduksi Di Indonesia

4 jam yang lalu


Berita
Melihat Lebih Dekat Suzuki eVitara, Calon Rival Hyundai Kona Electric

8 jam yang lalu


Komparasi
BAIC BJ80 Vs Mercedes-Benz G-Class. Seberapa Mirip Dimensi Dan Spesifikasinya?

14 jam yang lalu


Berita
Suzuki eVitara Debut Dunia, Versi Nyata Dari eVX Concept

18 jam yang lalu


Berita
Tak Cuma Buat Angkut Barang, Hilux Rangga Juga Bisa Jadi Mobil Balap

20 jam yang lalu