Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Aki Massiv Lakukan Upgrade Produk, Jadi Lebih Kuat Dan Mumpuni

Berita
Minggu, 11 April 2021 06:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Pabrikan aki Massiv di bawah kepak sayap PT Wacana Prima Sentosa meluncurkan produk barunya yakni Massiv XP baru. Aki baru ini diklaim mampu menjawab tantangan di lapangan yang selama ini menjadi isu hampir semua produk aki di Indonesia.

Melalui relaunching Massiv XP ini membawa improvement baru bagian kutupnya dengan menggunakan teknologi forging, sehingga mampu menahan suhu hingga 300 derajat celsius. Tak hanya itu, desain improve profile thread pada bagian dalam terminal yang berfungsi untuk menghilangkan potensi kebocoran (crack) pada terminal.

Aki Massiv dengan kutub baru yang lebih kuat

Dengan improvement ini diharapkan performa dan daya tahan aki akan meningkat.

BACA JUGA

Pria yang akrab disapa Tumenggung ini mengatakan bahwa produknya ini merupakan pioneer penggunaan pole aki jenis forged seperti ini.

“Upgrade yang kita lakukan ini diharapkan juga mampu untuk meminimalisir munculnya jamur pada pole aki maupun kerusakan yang umumnya muncul pada kutup,” imbuhnya.

Massiv XP merupakan aki produksi dalam negeri dengan kandungan lokal hingga 80%.


Tags Terkait :
Massivxp Aki Mobil
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Aki Massiv Lakukan Upgrade Produk, Jadi Lebih Kuat Dan Mumpuni

3 tahun yang lalu


Terkini

Berita
KIA EV3, Di GJAW 2024 Baru Tahap Perkenalan

2 jam yang lalu


Berita
Selama GJAW 2024, Nissan Beri Diskon Hingga Rp 75 juta

2 jam yang lalu


Berita
Honda Tawarkan Bunga 0 persen Hingga Grand Prize Trip Ke Vietnam Untuk Penjualan Selama GJAW 2024

5 jam yang lalu


Berita
Akhirnya Mitsubishi XForce Disisipi ADAS, Harga Naik Rp 8 Juta

6 jam yang lalu


Berita
Wuling Tawarkan DP Rendah dan Garansi Komponen Seumur Hidup

6 jam yang lalu