Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Wow, Nissan Livina Jadi Mobil Terlaris Pada Agustus Lalu

Berita
Jumat, 18 September 2020 14:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Ada kabar mengejutkan dari Nissan pada periode Agustus 2020 lalu. Pasalnya, LMPV ini menyabet gelar mobil terlaris berdasarkan wholesales pada periode tersebut.

Jika mengutip dari data wholesales Gaikindo, mobil ini berhasil terjual sebanyak 6.338 unit. Tentu saja hal ini belum pernah terjadi sebelumnya.

BACA JUGA

Foto : Brian

Tentu saja dengan ini, Nissan menjadi merek dengan penjualan terbesar kedua di Indonesia pada bulan Agustus lalu dengan angka penjualan sebanyak 6.829 unit. Sementara di posisi pertamanya tentu saja dirajai oleh Toyota dengan penjualan wholesales sebanyak 8.687 unit.

Mobil lainnya yang biasa mengisi daftar mobil terlaris di Indonesia, Toyota Kijang Innova yang terjual sebanyak 2.482 unit. Selanjutnya di posisi ketiga ada Toyota Rush dengan angka 2.251 unit. Di tempat keempat diisi oleh Daihatsu Sigra dengan penjualan sebanyak 2.136 unit lalu di posisi kelima, kolaborasi Honda Brio RS dan Honda Brio Satya terjual sebanyak 2.060 unit.


Tags Terkait :
Nissan Livina
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Tips
Upgrade Lampu Utama Xpander GLS Dan New Livina, Ini Langkah Aman, Gampang, Efektif Dan Banyak Pilihan.

3 tahun yang lalu


Berita
Apa Kabar Jaringan Aftersales Nissan?

4 tahun yang lalu


Used Car
Nissan Juke Disuntik Mati, Ini Pantauan Harga Bekasnya

4 tahun yang lalu


Used Car
Pantauan Harga Mobkas LMPV Versi Terbaru (Bagian 2)

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
GIIAS 2025 Akan Hadirkan 55 Merek Roda Empat, Polytron Bakal Debut Mobil Listriknya

9 jam yang lalu


Tips
Ingat, Berkendara Di Jalan Tol Harus Selalu Waspada

10 jam yang lalu


Tips
Pentingnya Periksa Ban Setelah Digunakan Jarak Jauh

11 jam yang lalu


Bus
Tanggal 21 Dan 24 April Gratis Naik Transjakarta Group, Ada Apa?

13 jam yang lalu


Berita
Honda Resmi Rilis Mobil Listrik Barunya Untuk Pasar Cina, Harganya Rp 400 Jutaan

15 jam yang lalu