Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Suzuki Rilis Swift Terbaru, Apa Bedanya?

Suzuki Swift facelift resmi meluncur. Apa saja perbedaannya dibanding model sebelumnya?
Berita - Minggu, 13 September 2020 14:25 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Suzuki mulai memasarkan Swift facelift untuk pasar Eropa. Ubahan terlihat pada bagian eksterior, fitur dan jantung pacu yang dimilikinya. Dari bagian eksterior, di depan grill dan lampu mendapat penyegaran. Meski dapat dikatakan wujudnya tak berubah banyak dibanding model sebelum facelift. Beranjak ke belakang, kita melihat kini bagian lampu sudah mengusung LED.

Seperti dilansir Carscoops, sektor mekanisnya ditingkatkan. Kini tersedia mesin Suzuki Swift 1.200 cc menghasilkan tenaga 82 ps dan torsi 107 Nm. Mesin ini berakselerasi dari 0-100 kpj dalam waktu 12,2 detik yang dipadukan dengan transmisi CVT.

BACA JUGA

Ahmad Biondi - TMS

Pada varian SZ-T, juga dibekali Lane Departure Warning dan Weaving Alert, Dual Sensor Brake SupportRear Cross Traffic Alert, Blind Spot Monitor, Traffic Sign Recognition dan sensor parkir belakang.

Kemudian pada SZ5 menggunakan kontrol iklim otomatis, keyless entry & go, penyesuaian setir teleskopik dan lampu sein pada spion samping.

Ahmad Biondi - TMS

Suzuki Swift 2021 facelift ditawarkan 6 varian di Inggris. Yakni, SZ-L, SZ-T, SZ-T CVt, SZ5, SZ5 CVT dan SZ5 AllGrip. Harga Suzuki Swift 2021 facelift di Inggris dibanderol mulai GBP 14.749 atau Rp 284 jutaan (Kurs GBP 1 = Rp 19.262).


Tags Terkait :
Suzuki Swift
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
Demi Percepat Peralihan ke Mobil Listrik, Suzuki Suntik Mati 4 Model Lawas Termasuk Swift

1 minggu yang lalu


Berita
Gelaran Perdana Indonesia Wheels Day 2023 Sukses Jaring Antusiasme Pecinta Otomotif

6 bulan yang lalu


Berita
Simak Bocoran Suzuki Swift Terbaru, Ada Ubahan Transmisi

2 tahun yang lalu


Berita
Simak Bocoran Suzuki Baleno Hatchback Facelift Yang Akan Diluncurkan

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Gaikindo Berharap Mobil Hybrid Segera Kecipratan Insentif

2 jam yang lalu


Berita
Ini Dia MINI JCW Bertenaga Listrik Pertama Di Dunia

2 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Pajero Akan Hadir Kembali Di 2027. Penantang Baru Di Segmen SUV Premium

6 jam yang lalu


Berita
Penantang Jimny 5-Door Bakal Dijual Rp 280 Jutaan, Simak Bocorannya

11 jam yang lalu


Berita
Beli Wuling Berhadiah Air ev dan BinguoEV

23 jam yang lalu