Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Resmi Meluncur, Intip Ubahan Pada Honda Accord Terbaru

Berita
Senin, 19 Oktober 2020 10:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Sebagai sedan paling mewah Honda di pasar global, Honda Accord kembali mendapat penyegaran. Untuk model yang dipasarkan di Amerika Serikat, penyegaran dilakukan pada eksterior dan interior.

Bukan hanya grille, ada ubahan lain diberikan pada sang sedan besar Honda. Misal pencahayaan, ia mengadopsi lampu LED anyar yang diklaim menyuguhkan jangkauan penerangan lebih jauh dan lebar.

BACA JUGA

Masuk kabin, tidak ada ubahan desain atau tata letak dasbor. Hanya saja, fungsionalitasnya disempurnakan. Sarana hiburan standar kini mengadopsi display audio touchscreen 8 inci disokong konektivitas Apple CarPlay dan Android Auto.

Dinamisme Honda Sensing sendiri diutak-atik sedemikian rupa agar pemakaian fitur semakin nyaman dan aman. Misal pada Active Cruise Control (ACC), perlambatan laju dieksekusi lebih halus. Lalu, Lane Keeping Assist System (LKAS) menyuguhkan bantuan arah kemudi lebih efektif dan natural.

Jantung pacu tetap mengandalkan 1.500 cc turbo, kemudian sistem dual motor hybrid i-MMD disetting ulang, menyuguhkan ketajaman respons pedal gas. Dengan demikian, lontaran tenaga powertrain sebesar 212 ps dan torsi 314 Nm.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Honda Accord
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


VIDEO: Crash Test Toyota Camry Generasi Terbaru (ANCAP)

Crash Test | 1 bulan yang lalu


Berita
Toyota Camry 2025 Salah Satu Mobil Paling Aman di Australia, Ini Buktinya

2 bulan yang lalu


Berita
Honda HR-V Hybrid Terendus Masuk Indonesia

2 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga HONDA Terbaru (Agustus 2024)

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Komentar Carlos Ghosn Terkait Merger-nya Nissan-Honda

1 jam yang lalu


Tips
Awas, Rasa Kantuk Adalah Tanda Awal Lelah Mengemudi

13 jam yang lalu


Tips
Seberapa Lama Waktu Tidur Di Antara Perjalanan Jauh?

1 hari yang lalu


Tips
Perhatikan, Ini Titik Lelah mengemudi Di Tol Trans Jawa

1 hari yang lalu


Berita
Pasar LMPV Sepanjang Tahun 2024 Tetap Seru, Ini Urutan Jawaranya

1 hari yang lalu