Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Mobil Nasional Vietnam Akan Gantikan Posisi Holden di Australia

Merek mobil nasional VinFast bakal meluncur di Australia.
Berita
Sabtu, 29 Februari 2020 07:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Merek mobil nasional Vietnam, VinFast bakal meluncur di Australia. Seperti dikutip dari Paultan.org (28/2), merek ini mencoba menggantikan Holden yang telah hengkang pasca putusan dari General Motors.

Tak hanya itu, kabarnya fasilitas Holden di Australia dibeli oleh VinFast. Merek asal Vietnam ini juga mempekerjakan teknisi serta desainer yang dulunya bekerja di Holden.

“Australia adalah pasar mobil maju yang memiliki pemasok yang tersedia, keterampilan yang ingin dimanfaatkan VinFast. VinFast Engineering Australia bertanggung jawab untuk pengembangan produk untuk beberapa model mobil masa depan kami,” papar VinFast CEO Deputy Jim DeLuca.

Tampaknya VinFast bertekad untuk membangun sebuah merek mobil yang mendunia. Saat ini, VinFast adalah bagian dari Vingroup, bisnis swasta terbesar di Vietnam dengan aset bernilai hingga US $ 35 miliar atau setara dengan Rp 380 triliun.

Untuk model yang dipasarkan saat ini, VinFast punya Fadil yang merupakan model rebadge dari Chevolet Spark, VinFast Lux A2.0 sedan yang mengambil basis dari BMW seri-5 serta Lux A2.0 SUV yang basisnya dari BMW X5.


Tags Terkait :
VinFast Holden
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Mobil Nasional Vietnam Akan Gantikan Posisi Holden di Australia

Merek mobil nasional VinFast bakal meluncur di Australia.

5 tahun yang lalu


Berita
VinFast Tegaskan Komitmen Jangka Panjang di Indonesia Lewat V-Creator Summit 2025

Isi Deskripsi Artikel di sini

1 hari yang lalu


Berita
VW Bangun Perakitan EV Di Indonesia?

VW jadi salah satu dari sembilan pabrikan yang bikin perakitan EV di Indonesia.

1 hari yang lalu


Berita
Pabrik VinFast Di Subang Jadi Salah Satu Hub EV Terlengkap Di Asia

Didorong juga jadi salah satu basis produksi mobil VinFast setir kanan dengan kapasitas produksi terpasang sampai 350 ribu unit setahun.

1 hari yang lalu


Berita
VInFast VF 7 Mampu Mendukung Aktifitas Harian, Inilah 4 Keunggulannya

Beberapa kelebihan VinFast VF 7 yang perlu Anda ketahui guna menunjang semua kebutuhan harian.

1 hari yang lalu


Berita
VinFast Mengapresiasi Tujuh Figure Inspiratif Di Indonesia, Siapa Saja Mereka?

VinFast Indonesia menggelar acara untuk mengapresiasi tujuh figure inspiratif terpilih. Siapa saja ketujuh figure tersebut?

1 hari yang lalu


Berita
Pabrik Mobil Listrik VinFast di Subang Tetap Jalan, Meski Skema Insentif Dievaluasi Pemerintah

Isi Deskripsi Artikel di sini

1 hari yang lalu


Berita
Berawal Dari Mi Instan di Ukraina Kini VinFast Menjadi Pemain EV Global

Siapa yang menyangka bahwa awal mula VinFast ialah membuat Mi Instan.

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

1 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

2 jam yang lalu


Berita
Denza Z9 GT Rilis Kuartal Tiga 2026, Sekarang Sudah Bisa Booking

Bisakah mendulang sukses seperti yang dialami Denza D9? Intip dulu harga dan bocoran spesifikasinya.

3 jam yang lalu


Berita
Alami Lonjakan Besar, Jepang Impor Mobil Dari India

Impor mobil brand Jepang ke Jepang meningkat untuk memenuhi permintaan pasar dalam negeri. Mobil yang dibuat di luar Jepang seperti Jimny jadi idola.

3 jam yang lalu


Berita
Mazda CX-6e Diluncurkan Di Eropa, Kapan Masuk Indonesia?

SUV listrik murni ini melakukan debut perdananya di Brussel Motor Show 2026 di Belgia pada 9 Januari silam. Selanjutnya SUV ini akan masuk pasar Eropa, Australia dan kemungkinan Asia.

4 jam yang lalu