Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Mitsubishi Galant Akan Dilahirkan Kembali?

Berita
Jumat, 18 Desember 2020 11:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Tentu Anda semua tahu tentang Mitsubishi Galant. Sebuah sedan berukuran besar yang dulunya bersaing dengan Honda Accord namun kini tidak lagi diproduksi.

Walau saat ini banyak berfokus di mobil SUV, namun tampaknya pabrikan tiga berlian ini bersiap untuk menghadirkan sedan lagi. Dikutip dari paultan.org (17/12), gambar patennya bocor dan tampak serupa dengan mobil konsep ZT Show Car yang telah diperkenalkan pada tahun 2007 silam pada ajang Tokyo Motor Show.

BACA JUGA

Mobil ini memiliki dimensi panjang 4.950 mm, lebar 1.820 mm, serta jarak sumbu rodanya mencapai 2..815 mm. Untuk desainnya, terlihat sekilas mobil ini mirip dengan Honda Accord generasi ke-7 untuk bagian depannya.

Sementara bagian belakangnya, lampunya tampak serupa dengan milik Mitsubishi Lancer generasi ke-10. Tetapi tentu secara keseluruhan model ini dibuat lebih elegan dibandingkan Lancer sesuai dengan gaya sedan berukuran besar.

Untuk mesinnya belum diketahui spesifikasinya. Namun pada mobil konsep ZT Show Car, mobil ini dilengkapi dengan mesin diesel berkapasitas 2.200 cc bertenaga 188 dk serta torsi 400 Nm.

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Mitsubishi Galant
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Silsilah Mitsubishi Grandia, Nenek Moyang Mitsubishi Kuda

6 jam yang lalu

Berita
Mitsubishi Grandia Segera Meluncur Di Indonesia, Simak Bocoran SUV 7 Seater Ini

1 hari yang lalu


Berita
Meluncur Tahun Ini. Seperti Ini Prediksi Wujud Mitsubishi XFC Versi Produksi Masal

1 tahun yang lalu


Berita
Autoclub Wagon ID Persatukan Berbagai Pemilik MPV Lintas Merek

8 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Bus-Bus Mercedes-Benz Bisa Manfaatkan Bengkel Siaga Yang Disediakan Pabrikan

4 jam yang lalu


Bus
Juragan 99 Trans Tawarkan Mudik Nyaman Pakai Armada Baru Mercedes-Benz OH1626 Euro 4 Jetbus 5

4 jam yang lalu


Berita
Jeep Wrangler Terbaru Bakal Meluncur Resmi Di Indonesia April Mendatang, Simak Bocorannya

6 jam yang lalu


Berita
Silsilah Mitsubishi Grandia, Nenek Moyang Mitsubishi Kuda

6 jam yang lalu


Berita
Mobil Balap Listrik Tercepat, 0-100 Km/Jam Hanya 1,8 Detik Bakal Ke Jakarta Juni Nanti

9 jam yang lalu