Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Mengintip Spesifikasi Kijang Innova Facelift Versi Vietnam

Berita
Selasa, 6 Oktober 2020 13:15 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Toyota Kijang Innova bakal diluncurkan di Vietnam pada 10 Oktober mendatang. Bisa dipastikan MPV ini bakal meluncur lebih dahulu di negara tersebut dibandingkan di Indonesia,

Kendati demikian, kami akan mencoba membongkar kelengkapan Kijang Innova versi Vietnam.

BACA JUGA

Foto:autodaily.vn

Dilansir dari autodaily.vn (5/10), perubahan inti di bagian eksterior serupa dengan versi Indonesia, Perubahan terbesar ada di bagian fascia-nya sementara bagian lain hanya bersifat minor saja.

Mobil ini akan membawa fitur-fitur modern seperti konektivitas Apple CarPlay dan Android Auto dan sensor parkir. Kabarnya, pada tipe yang lebih rendah yakni E dan G akan ditambahkan fitur kamera mundur dan pemutar DVD.

Namun dikabarkan Innova versi Vietnam tidak akan mendapatkan fitur keamanan Toyota Safety Sense seperti Pre-Collision System (PCS) dan Lane Departure Alert (LDA). 

Sementara untuk mesinnya, versi Vietnam hanya akan mendapatkan satu pilihan mesin saja, yakni mesin bensin dengan tenaga mencapai 137 dk serta torsi 183 Nm. Berbeda dengan Indonesia, Innova tersedia pilihan mesin diesel berkapasitas 2.400 cc 4 silinder turbo dengan tenaga mencapai 147 dk serta torsi 400 Nm.

Sayangnya, hingga artikel ini disusun masih belum diketahui kapan peluncuran Kijang Innova facelift ini. Stay tune di OtoDriver.com untuk update informasi seputar versi terbaru MPV yang begitu melegenda di tanah air ini.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Toyota Kijang Innova
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Komunitas AXIC Gelar Coaching Clinic dan Mencoba Mobil Hybrid Toyota

2 hari yang lalu


Berita
Toyota Corolla, Terjual Setiap 28 Detik

3 tahun yang lalu


Berita
PPnBM Sukses Membuat Kedua Model Toyota Ini Laris Manis 2X Lipat

3 tahun yang lalu


Berita
Ekspor Mobil Toyota Kembali Membaik, Inilah Data Lengkapnya

3 tahun yang lalu


Berita
Ribuan Unit Avanza Lansiran 2017-2019 Terkena Recall Karena Masalah Pompa Bensin

3 tahun yang lalu


Berita
Cara Auto2000 Tetap Jaga Silaturahmi Dengan Konsumen Selama Pandemi

3 tahun yang lalu


Berita
Toyota Tetap Menjadi Yang Terlaris di Indonesia, Inilah Model Paling Banyak Dibeli

3 tahun yang lalu


Tips
Komunitas Kijang Innova Adakan Sekolah Kaki Kanan, Apa Itu?

4 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Tujuh Terminal Bus AKAP Di Jakarta Mulai Padat

3 jam yang lalu


Berita
Catat, Ini Lokasi SPKLU Di Tol Transjawa

8 jam yang lalu


Berita
Inilah Bocoran Dua Model Baru Neta di 2025, Kakak Neta X Salah Satunya?

9 jam yang lalu


Bus
Puncak Perjalanan Bus Libur Nataru Tanggal 23-24 Desember 2024

10 jam yang lalu


Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

12 jam yang lalu