Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Kreatif, Sumber Alam Banting Setir Buka Kursus Nyetir Bus

Berita
Senin, 27 April 2020 09:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Pandemi Corona memang menghempaskan berbagai bidang, termasuk di antaranya Perusahaan Otobus (PO) yang harus menerima kenyataan pahit untuk menon-aktifkan operasionalnya sehubungan dengan PSBB (Pembatasan Sosial Berskala Besar).

Salah satunya adalah Sumber Alam, salah satu PO asal Kutoarjo, Purworejo, Jawa Tengah, yang menggunakan armada busnya yang tengah ‘tidur’ di tengah badai Covid-19  dengan melakukan terobosan untuk membuka kursus mengemudi untuk umum.

Seperti dilansir dari sosial media resmi PO Sumber Alam, kursus nyetir bus ini dibagi menjadi tiga kelas, yaitu Umum, Privat dan Hepi-hepi.

BACA JUGA

Sedangkan Privat dibanderol dengan harga Rp 150 ribu/jam dengan lama training 7 jam. Sedangkan paket Hepi-hepi lebih bersifat untuk menuntaskan hasrat narsis dengan foto-foto untuk mengisi konten Instagram atau media sosial yang dihargai Rp 250 ribu untuk minimal satu jam.

Sejumlah syarat pun diajukan bagi calon siswa, di antaranya SIM A. Calon siswa akan didampingi oleh mentor berpengalaman dari Sumber Alam dan mendapat pula kesempatan untuk ‘turun ke jalan’ jika dirasa sudah cukup mumpuni.

Kreatif! Acung Jempol untuk Sumber Alam


Tags Terkait :
Bus Sumber Alam Kursus Nyetir Bus
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Kreatif, Sumber Alam Banting Setir Buka Kursus Nyetir Bus

4 tahun yang lalu


Bus
Naik Sumber Alam Ke Jogja Rp600 Ribuan Sepaket Penginapan

4 bulan yang lalu


Berita
Sumber Alam Kembali Bikin Manuver Kreatif, Alih Fungsi Armada Untuk Pengantar Barang

4 tahun yang lalu


Bus
Ini Regulasi Khusus Bus Pariwisata Di Indonesia

1 bulan yang lalu


Berita
Ada Long Weekend, Ini Beberapa Rute Bus AKAP Terbaru

2 bulan yang lalu


Berita
IPOMI: Selama Pemerintahan Jokowi Banyak Kaum Intelek Naik Bus

3 bulan yang lalu


Berita
Damri Buka Jalur Baru Bogor-Yogyakarta

3 bulan yang lalu


Bus
GIIAS 2024: Neo Grantour Dapat Pesanan Puluhan Unit!

3 bulan yang lalu


Terkini

Berita
KIA EV3, Di GJAW 2024 Baru Tahap Perkenalan

15 menit yang lalu


Berita
Selama GJAW 2024, Nissan Beri Diskon Hingga Rp 75 juta

20 menit yang lalu


Berita
Honda Tawarkan Bunga 0 persen Hingga Grand Prize Trip Ke Vietnam Untuk Penjualan Selama GJAW 2024

2 jam yang lalu


Berita
Akhirnya Mitsubishi XForce Disisipi ADAS, Harga Naik Rp 8 Juta

3 jam yang lalu


Berita
Wuling Tawarkan DP Rendah dan Garansi Komponen Seumur Hidup

3 jam yang lalu