Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Heboh Bocoran BMW M4 Generasi Terbaru

BMW M4 generasi terbaru terkuak secara utuh.
Berita
Selasa, 2 Juni 2020 10:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

BMW M4 generasi terbaru terkuak secara utuh dan membuat heboh publik global pecinta BMW sejak kemarin. Seperti dilansir dari akun Instagram @bmwworldm (1/6), wujud BMW M4 ini diungkapkan lewat sebuah brosur.

Mengusung nama The 4 Coupe, tampaknya wujud BMW M4 versi terbaru ini tidak meleset sedikit pun dari spy shot yang sebelumnya beredar. Salah satu hal yang paling khas adalah penggunaan kidney grill yang berdimensi besar pada fascia-nya.

Tak hanya itu, untuk lampu utamanya disinyalir menggunakan teknologi lampu BMW terbaru, yakni Laser Light berpadu dengan desain bumper yang cukup agresif.

Beralih ke bagian sampingnya, tampak garis atapnya jauh lebih melekuk. Uniknya, jika melihat siluet sampingnya, tampak M4 generasi terbaru ini memiliki desain yang mirip dengan model pesaingnya, Mercedes-Benz C-Class Coupe. Tak hanya itu, sebagai model BMW terkini, M4 juga hadir dengan lubang angin di bagian belakang roda depan.

Namun hingga artikel ini disusun belum diketahui spesifikasi mesinnya. Besar kemungkinan model ini bakal mengusung mesin 3.000 cc 6 silinder inline turbo. Selain itu, M4 juga bakal memiliki pilihan transmisi otomatik 8 percepatan dan manual 6 percepatan.


Tags Terkait :
BMW M4
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
BMW Luncurkan M3 Terbaru di GJAW 2025, MINI Tawarkan Benefit Rp 66 Juta

BMW M3 CS Touring dan M3 Competition Sedan resmi meluncur di GJAW 2025 dengan tenaga hingga 550 hp. Tak ketinggalan, MINI tawarkan benefit Rp 66 juta.

4 hari yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga BMW Terbaru (November 2025)

BMW merupakan merek dengan rapor penjualan baik di tanah air.

1 minggu yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga BMW Terbaru (Juni 2025)

– BMW baru-baru ini meluncurkan model terbarunya yakni seri-2 Gran Coupe dan juga X3 generasi terbaru.

5 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga BMW Terbaru (Februari 2025)

Selain Mercedes-Benz dan Audi, BMW adalah salah satu produsen mobil premium asal Jerman yang terbilang laris penjualannya di Indonesia.

9 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

9 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

10 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

13 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

15 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

16 jam yang lalu