Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

VIDEO: Isuzu MU-X 2019 | Review Indonesia | OtoDriver

Di video kali ini kami ingin melihat lader frame merek Jepang juga yaitu Isuzu mu-X. Seperti apa? Simak videonya!
Berita
Sabtu, 11 Mei 2019 06:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Pasar kendaraan lader frame di Indonesia sepertinya didominasi oleh Mitsubishi Pajero dan Toyota Fortuner. Tapi di video kali ini kami ingin melihat lader frame merek Jepang juga yaitu Isuzu mu-X. Seperti apa? Simak videonya!

Pada video ini reviewer OtoDriver, Ahmad Biondi, melompat ke balik setir Honda Isuzu mu-X Premiere untuk melihat apa saja yang ditawarkan mobil ini dari berbagai sisi. Tentu saja bukan sekadar data brosur, tapi kami sampaikan pula data pengetesan kami sendiri serta impresi yang dirasakan. Mobil ini juga sudah kami tes sejauh ratusan kilometer untuk menghasilkan impresi yang akurat.

Jangan lupa klik Like bila Anda menyukai video ini, juga isi Comment tentang mobil ini atau kritik untuk perbaikan kami ke depannya. Jangan lupa juga SHARE video ini ke teman-teman Anda yang mungkin sedang membutuhkan informasi mengenai mobil.

Subscribe Channel Youtube kami di https://www.youtube.com/otodriver
Untuk yang memiliki akun FB bisa follow kami di https://www.facebook.com/otodriver dan https://twitter.com/otodriver.

Selamat menyaksikan, semoga menghibur dan membantu Anda menentukan pilihan mobil.


 

Tags Terkait :
Isuzu Mu-X
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Pikap
Isuzu Perluas Jangkauan Timur Indonesia, Kini Masuk Ke Sulawesi Tenggara

Untuk bantu tingkatkan sektor unggalan lokal seperti pertambangan dan agribisnis

1 minggu yang lalu


Truk
Isuzu Siapkan Traga Spesifikasi Khusus Indonesia

Pangsa pasar Isuzu di Indonesia sudah hampir separuh porsi penjualan di wilayah ASEAN

2 minggu yang lalu


Truk
Isuzu Terus Membangun Ekosistem Industri Otomotif Bersama UMKM

Satu strategi memperkuat eksistensi di pasar

3 minggu yang lalu


Truk
Isuzu Terus Menambah Kenyamanan Pengguna mu-X Dan D-Max

Mulai dari kelengkapan produk sampai sediakan asuransi bagi pengemudi

1 bulan yang lalu


Truk
Selama GIIAS 2025 Isuzu Mampu Raih 969 SPK

Isuzu Elf jadi produk terlaris saat ini.

3 bulan yang lalu


Berita
Isuzu mu-X Wajah Baru Hadir Di GIIAS 2025, Harga Rp 658 Juta

Ini bisa disebut sebagai major facelift

3 bulan yang lalu


Truk
Isuzu Siap Hadirkan Dua ‘Bintang’ Pameran di GIIAS 2025

Ada berbagai sesi untuk menambah ilmu soal kendaraan komersial

4 bulan yang lalu


Berita
Isuzu Jadwalkan Bawa New MU-X di GIIAS 2025, Intip Bocoran Spesifikasinya

Isuzu MU-X akan hadir dengan facelift dan mesin baru.

4 bulan yang lalu


Terkini

Berita
GAC M8 Pesaing Alphard, Dinobatkan Sebagai MPV Terbaik China

GAC M8 merupakan MPV mewah yang memiliki segudang fitur.

1 jam yang lalu


Berita
Fitur ADAS Xpeng G6 Canggih Di Luar Nalar

Xpeng menjadi salah satu merek baru yang hadir di Indonesia. Fitur mereka tergolong canggih untuk model di segmennya.

2 jam yang lalu


Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

11 jam yang lalu


Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

15 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

16 jam yang lalu