Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

SPY SHOT: Hyundai H-1/Starex Generasi Terbaru

Berita
Selasa, 29 Oktober 2019 16:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Sebuah MPV misterius tertangkap kamera saat sedang terparkir yang disinyalir berlokasi di Korea Selatan. Dikutip dari TheKoreanCarsBlog.com (16/10), tampak beberapa bagian mobil ini ditutupi oleh jubah kamuflase yang cukup tebal.

Situs tersebut menyebutkan bahwa model ini merupakan Hyundai Starex atau H-1 generasi terbaru. Jika benar, tampaknya versi terbaru dari MPV tersebut akan berdimensi jauh lebih kompak dibandingkan generasi terkininya.

BACA JUGA

Bagian depannya terlihat mobil ini bakal mengusung gril yang berukuran besar. Sementara untuk lampunya bakal terletak di bagian atas gril berbentuk persegi panjang.

Yang menarik adalah bagian sampingnya. Terlihat Starex atau H-1 generasi terbaru tetap mempertahankan pintu gesernya. Akan tetapi jika dilihat secara dimensinya, mobil misterius ini memiliki desain yang cenderung mirip dengan KIA Grand Sedona.

Hal yang membuktikan MPV ini memiliki dimensi kompak lainnya adalah bagian interiornya yang tampak tidak seleluasa H-1 versi terkini. Selain itu, disinyalir mobil ini juga akan mengusung konfigurasi jok penumpang tiga baris saja.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Hyundai H-1
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Hyundai New Tucson Resmi Hadir Di Indonesia, Termahal Rp 743 Juta

5 hari yang lalu


Berita
Hyundai New Tucson Hybrid Terendus Masuk Indonesia. Pake Mesin Santa Fe

2 minggu yang lalu


Berita
Ini Sebab Hyundai Gunakan Mesin Turbo Pada Santa Fe Hybrid.

3 minggu yang lalu


Berita
Hyundai All New Santa Fe Resmi Meluncur, Harga Menggoda Calon Konsumen Honda CR-V

1 bulan yang lalu


Terkini

Mobil Listrik
Dijual Tanpa Target Dan Mahal. Ini MG Cyberster, Roadster Listrik Pertama Di Dunia

5 jam yang lalu


Bus
Hino Perkuat Komitmen Di Pasar Bus Wilayah Kalimantan Timur

10 jam yang lalu


Berita
Ini Tanggapan Neta Setelah Tes Uji Keselamatan Neta V Diberi Nilai 0 Oleh ASEAN NCAP

13 jam yang lalu


Berita
Citroen C3 Versi Penyegaran Hadir 2025, Harga Di Bawah Rp 200 Juta

13 jam yang lalu


Berita
Pertamina Siapkan ‘SPBU Motor’ Di Titik Rawan Macet Selama Libur Nataru

14 jam yang lalu