Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Seperti Rush-Terios, Daihatsu Rocky Punya kembaran Toyota Rise

Kemungkinan akan hadir di Indonesia dengan skema kembar seperti halnya Calya-Sigra dan Rush-Terios.
Berita
Selasa, 29 Oktober 2019 10:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Sepanjang perhelatan Tokyo Motor Show 2019 di Jepang, satu produk Daihatsu sempat mencuri perhatian. Walau rencananya baru akan diumumkan mengenai namanya, namun label Rocky sudah bocor terlebih dulu ke khalayak.

Dikatakan bahwa Rocky merupakan hasil kolaborasi dengan Toyota, seperti yang terjadi pada Toyota Rush dan Daihatsu Terios. Dan ternyata Rocky tidak sendirian, mobil yang konon baru akan masuk ke Indonesia ini pada 2020 nanti punya saudara kembar yang dilabeli dengan logo Three Oval alias Toyota.

Seperti dilansir oleh Zigwheel.com, kembaran Rocky dari kubu Toyota ini dinamai dengan Rise. Mobil ini punya spesifikasi sama persis dengan Rocky. Mesin yang digunakannya pun sama dengan andalkan mesin 3 silinder Turbo berkode 1KR-VET yang sebelumnya sempat terlihat dites di jalanan Indonesia dengan media MPV Daihatsu Thor. Mesin ini mampu menelorkan daya 97 Hp dan torsi 140 Nm.

Sejauh ini belum ada tanggapan baik dari pihak Toyota ataupun Daihatsu di Indonesia mengenai rencana keberadaan mobil ini di tanah air.

Namun rumor yang kami dengar, bahwa mobil ini akan hadir dengan skema yang tak jauh beda dengan produk-produk kembar sebelumnya dari Toyota-Daihatsu seperti Calya-Sigra ataupun Avanza-Xenia.

Jadi, mohon sabar menunggu kiprah si kembar ini.


Tags Terkait :
Toyota Daihatsu Rocky Rise
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Toyota Sienta Generasi Terbaru Malah Andalkan Sistem AC Ala LCGC

Toyota Sienta generasi terbaru resmi hadir di Jepang.

3 tahun yang lalu


Berita
Calya Sigra Club Chapter Jogjakarsidu Resmi Berdiri

Acara ini juga sekaligus merayakan hari jadi komunitas Calsic yang ketiga.

6 tahun yang lalu


Berita
Calya Facelift Jadi Mirip Avanza? Ini Kata Komunitas

Dengan segala peningkatan yang dilakukan Toyota pada New Calya, kini tampilan LCGC MPV tersebut jadi lebih menarik. Mungkinkah para pecinta Avanza beralih?

6 tahun yang lalu


Berita
Calya Dapati Facelift, Apa Kabar Isu Suspensi Ambles?

Toyota Calya sempat disoroti akibat suspensinya yang secara visual tampak ambles saat terisi penuh penumpang.

6 tahun yang lalu


Berita
1.000 Anggota Calya Sigra Club Akan Kumpul di Lampung

Dalam acara yang berlangsung dua hari tersebut juga akan diisi berbagai agenda penuh manfaat seperti donor darah.

6 tahun yang lalu


Berita
Calya Sigra Club Lanjutkan Kepemimpinan Ketua Lama Sampai 2 Tahun Ke Depan

Berbagai rangkaian acara disiapkan untuk memeriahkan acara ini serta sponsor yang berikan berbagai promo produk.

6 tahun yang lalu

Berita
Keseruan Ulang Tahun Kedua Komunitas Toyota Calya Indonesia

Perayaan ini merupakan puncak agenda ulang tahun KTCI yang berbuah manis.

7 tahun yang lalu


Berita
Komunitas Toyota Calya Inisiatif Bersih-Bersih Candi di Karawang

Acara yang diselengarakan di kawasan Candi Jiwa Batujaya, Karawang ini turut dihadiri member KTCI lainnya, seperti Chapter Jabodetabek, Bandung, Purwakata, Subang dan lainnya.

7 tahun yang lalu


Terkini

Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

1 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

4 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

4 jam yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

5 jam yang lalu


Berita
Mazda Indonesia Pastikan Bawa Warna Biru Baru Yang Spesial

Navy Blue Mica, warna baru spesial dari Mazda yang akan diboyong sebagai pilihan warna di Indonesia

7 jam yang lalu