Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Seatbelt 3 Titik dan Sejarahnya

Volvo merupakab mobil pertama di dunia yang menggunakan sabuk tiga titik sebagai standar.
Berita - Rabu, 9 Oktober 2019 14:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Seatbelt atau sabuk pengaman adalah fitur keselamatan paling standar yang kini ditemui pada semua jenis mobil. Saat ini hampir semua mobil dilengkapi dengan jenis seatbelt tiga titik atau three point yang menjadi sabuk pengaman yang paling aman, paling mudah diaplikasikan dan cukup baik secara estetika.

Dalam catatan sejarah, sabuk tiga titik ini sebenarnya merupakan penyempurnaan seatbelt dua titik yang mengandalkan sabuk (lap) yang diikatkan untuk menahan pinggang, tapi ditambah dengan sabuk selempang (sash-belt) untuk menahan bahu. Kombinasi lap dan sash-belt tersebut cukup efektif untuk menahan dada, panggul dan bahu saat terjadi benturan.

BACA JUGA

Perangkat ini menjadi standar pada Volvo 122 yang diluncurkan pada akhir tahun 1959, sekaligus menyandang gelar sebagai mobil pertama yang menempatkan sabuk pengaman tiga titik sebagai standar.

Ide seatbelt tiga titik sebenanya hadir dari Roger W Grinswold dan Hugh DeHaven dari Amerika dan kemudian dipatentkan pada tahun 1955. Hanya saja konstruksi dan skemanya lantas dikembangkan lagi oleh Nils Bohlin seorang penemu berkebangsaan Swedia.

Bohlin awalnya bekerja untuk mengembangkan kursi pesawat terbang di Saab dan kemudian bergabung dengan Volvo pada 1958 dan mulai melakukan pengambangan untuk sabuk pengaman tiga titik.

Berdasarkan desain Bohlin inilah standar sabuk pengaman mobil dunia ditetapkan dan masih digunakan hingga saat ini.


Tags Terkait :
Seatbelt Volvo Nill Bohlin Sejarah
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
Seatbelt 3 Titik dan Sejarahnya

4 tahun yang lalu


Berita
Volvo Lakukan Recall Terbesar Dalam Sejarah Karena Hal Langka

4 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Innova Bakal Punya Lawan, MPV BYD Bertenaga Listrik

3 minggu yang lalu


Test Drive
Suzuki Jimny 5-door: Seberapa Layak Ditunggu?

3 bulan yang lalu


Berita
Menarik! Beli Mitsubishi L100 Bisa Pakai Skema Sewa

4 bulan yang lalu


Berita
Mitsubishi L100 Rilis Perdana Dengan Harga Rp300 Jutaan

4 bulan yang lalu


VIDEO: Crash Test Mahindra Scorpio SUV (ANCAP)

Crash Test | 5 bulan yang lalu


VIDEO: Crash Test MG 5 Tidak Dapatkan Bintang Sama Sekali Versi Australian NCAP

Crash Test | 6 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Daihatsu Sigra Kembali Muncul Sebagai Penguasa Segmen LCGC

5 menit yang lalu


Mobil Listrik
BMW Tengah Lakukan Pengujian Pada EV Dengan Desain Radikal

54 menit yang lalu


Berita
Toyota Sediakan Fasilitas Ultra Fast Charging 120 kW Di Mall Ini

2 jam yang lalu


Berita
Mazda Suntik Mati MX-5 Miata 2.0 Liter. Sisakan Versi Mesin 1.5 Liter

4 jam yang lalu


Berita
Aito Diakusisi DFSK Seres, Aito M9 dan M7 Siap Mejeng di GIIAS 2024

17 jam yang lalu