Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Mudik: Sistem One Way Akan Berlaku Sejauh 193 KM

Berita
Rabu, 29 Mei 2019 08:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Salah satu solusi untuk mengurai kemacetan mudik Lebaran 2019 adalah dengan menerapkan sistem One Way pada tol Trans Jawa.

Seperti dilansir ntmcpolri.info, penetapan One Way ini akan dilakukan pada tanggal 30 Mei hingga 2 Juni 2019, untuk arah dari Jakarta ke Jawa Tengah. Sedangkan arah balik akan diberlakukan pada tanggal 8 hingga 10 Juni 2019.

BACA JUGA

“Kita lakukan One Way di tanggal 30 Mei tetapi pergerakannya awalnya di KM 70. Sebagai persiapannya pada KM 29 Cikarang Utama kemudian akan kita lakukan Contra Flow di KM 37 sampai di KM 61,” terang Irjen Pol Drs, Refdi, Andri, M.SI, Kepala Korps Lalu Lintas Polri.

“Baru kemudian di KM 70 baru kita berlakukan One Way sampai KM 263 exit Brebes Barat,” sambung Kakorlantas.

Berikut hal-hal yang perlu diperhatikan sehubungan dengan One Way di Tol Trans Jawa.

* One Way ini hanya diberlakukan untuk kendaraan dari arah Jakarta menuju Jawa Tengah pada 30 Mei hingga 2 Juni 2019 dan sebaliknya saat arus mudik pada 8 hingga 10 Juni 2019.

* Waktu pelaksanaan contraflow pukul 06.00 hingga 21.00 WIB

* Waktu pelaksanaan One Way  09.00 hingga 21.00 WIB

* Mulai tol Dawuhan Km 70 hingga Exit Brebes Km 263 dan sebaliknya saat arus mudik

Pemberlakuan jalur one way hanya berlaku untuk kendaraan kecil dan truk pengangkut BBM


Tags Terkait :
Mudik 2019 Lalulintas Lebaran 2019 Tol
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Suzuki Temani Pemudik Dengan Ratusan Mobil Towing

5 tahun yang lalu


Berita
Menhub: Pemudik Di 2024 Suka Jalan Malam

7 bulan yang lalu


VIDEO: Mudik in Style 2019 | OtoDriver | Supported by Garda Oto

Berita | 5 tahun yang lalu


Berita
Mudik in Style 2019: Catatan Konsumsi Solar Pajero Sport Dakar 4X2

5 tahun yang lalu


Berita
Diskon Tarif Tol Hari ini Terakhir

5 tahun yang lalu


Berita
Pertamina Masih Siagakan 1.200 Lebih Layanan BBM dalam Arus Balik

5 tahun yang lalu


Berita
Mudik in Style 2019: Air Panas Dalam Termos Menghiasi Kabin New Xenia di Arus Balik

5 tahun yang lalu


Berita
Mudik in Style 2019: Catatan Perjalanan Nissan Terra 4x4 ke Solo

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
GWM Tank 500 Warna Abu-Abu Jadi Mobil Incaran Konsumen Setelah Digunakan Prabowo

6 jam yang lalu


Berita
Alasan Hyundai Tucson 'Come Back' Ke Indonesia

7 jam yang lalu


Mobil Listrik
2024 KIA EV Day: KIA EV5 Pernah Disebut Sebagai Kandidat SUV Yang Bakal Masuk Indonesia

9 jam yang lalu


Truk
Truk Listrik BYD Akan Mendarat Pertama Di Singapura

12 jam yang lalu


VIDEO: Crash Test Chery Omoda E5 (ANCAP)

Crash Test | 13 jam yang lalu