Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Komparasi Spek Suzuki Ertiga Sport Vs Honda BR-V Facelift

Berita
Rabu, 15 Mei 2019 10:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Suzuki Ertiga Sport telah resmi hadir di awal 2019 ini dan memberikan pilihan baru untuk para konsumen yang menyukai sebuah mobil keluarga, namun memiliki daya tarik lain dengan tampilan yang sedikit lebih sporty.

Melihat animo masyarakat yang besar terhadap sebuah mobil keluarga bernuansa sport, Honda juga memperkenalkan model facelift BR-V yang kini mendapat penambahan pada tampilan eksterior serta interior yang membuatnya lebih gagah.

BACA JUGA

Mesin

Honda BR-V facelift tetap mengandalkan dapur pacu berkode L15Z1. Dengan sokongan teknologi i-VTEC, mesin berkubikasi 1.497 cc tersebut tercatat punya tenaga 120 ps dan torsi yang mencapai 145 Nm.

Sementara Ertiga Sport mengusung mesin K15B, DOHC, VVT 4 silinder berkapasitas 1.462 cc dengan tenaga sebesar 104,7 ps dan torsi puncak di angka 138 Nm.

Dalam hal mesin, BR-V sedikit lebih unggul dalam hal tenaga dan torsi ketimbang Ertiga Sport.

Dimensi

Honda BR-V facelift punya panjang 4.456 mm, lebar 1.735 mm dan tinggi 1.666 mm sedangkan Ertiga Sport memiliki panjang 4.470 mm, lebar 1.735 mm dan tinggi 1.690. Dalam hal ini Ertiga Sport sedikit lebih unggul, dan kabin di baris kedua juga terasa lebih lega ketimbang BR-V facelift.

Harga 

Berbicara harga, Honda membanderol BR-V facelift antara Rp 238 juta hingga Rp 279 juta. Sedikit lebih mahal ketimbang Ertiga Sport yang dijual mulai Rp 241 hingga 251,5 juta. 

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Suzuki Ertiga Sport Honda BR-V
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Tahun Depan MG Akan Hadirkan MPV Rival Avanza-Xpander

2 hari yang lalu

Berita
Promo Suzuki Selama Ajang GJAW 2024

2 hari yang lalu

Berita
Suzuki eVX Bakal Debut Global, Kapan Masuk Indonesia?

3 minggu yang lalu


Berita
Test Drive Dan Test Ride Di GIIAS Semarang 2024, Janjikan Sensasi Kendaraan Impian

1 bulan yang lalu


Terkini

Bus
Tujuh Terminal Bus AKAP Di Jakarta Mulai Padat

7 jam yang lalu


Berita
Catat, Ini Lokasi SPKLU Di Tol Transjawa

12 jam yang lalu


Berita
Inilah Bocoran Dua Model Baru Neta di 2025, Kakak Neta X Salah Satunya?

13 jam yang lalu


Bus
Puncak Perjalanan Bus Libur Nataru Tanggal 23-24 Desember 2024

14 jam yang lalu


Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

16 jam yang lalu