Beranda Berita

Di Sumatera Banyak Tol Baru, Penjualan Mobil Diyakini meningkat. Apa Hubungannya?

Berita
Minggu, 5 Mei 2019 08:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo
Berita - Di Sumatera Banyak Tol Baru, Penjualan Mobil Diyakini meningkat. Apa Hubungannya?


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Selain sejumlah kota di pulau Jawa, Sumatera merupakan salah satu destinasi pemudik dari ibu kota. Seiring dengan berjalannya waktu, infrastruktur di pulau Sumatera pun makin maju dan rampung, termasuk ruas tol yang baru-baru ini diresmikan.

Tentunya hadirnya jalan tol baru membawa manfaat bagi masyarakat maupun pemudik. Budhy Lau selaku Manager Area Sumatera PT Astra Internasional Daihatsu Sales Operation (DSO) menjelaskan di tahun 2019 ini, kemungkinan pemudik dengan tujuan pulau Sumatera akan lebih memilih menggunakan mobil pribadi.

Foto - Di Sumatera Banyak Tol Baru, Penjualan Mobil Diyakini meningkat. Apa Hubungannya?

BACA JUGA

"Di Sumatera banyak tol baru, jarak tempuh menjadi lebih pendek, artinya mudik pakai kendaraan pribadi lewat jalan tol jadi yang difavoritkan," paparnya saat diwawancarai di Bengkulu (27/4).

Tak hanya waktu tempuh yang menjadi singkat, hadirnya tol baru juga diyakini menstimulus konsumen untuk membeli mobil baru. "Di mana yang tadinya misalnya dari kabupaten ke kota butuh 5 jam sampai 6 jam. Dengan adanya tol nanti bisa terjadi perubahan gaya hidup, di mana saat weekend misalnya, dia akan ke kota. Akhirnya mereka membutuhkan mobil pribadi," tambahnya.

"Ongkos operasional bisa turun. Karena ongkos turun daya beli (mobil) jadi naik. Itu yang diharapkan terjadi di daerah tersebut," tutup Budhy.

Di pulau Sumatera mulai banyak ruas Tol baru yang dioperasikan. Setelah ruas Tol Bakauheni - Terbanggi, kabarnya akan ada lagi 4 ruas Tol baru yang bakal dibuka di Sumatera pada 2019 ini.

Berita dari brand apa yang paling Anda tunggu di Shanghai Auto Show?

Berikan suara Anda pada pilihan di bawah ini.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Tol Lampung Daihatsu
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Tanggapan Toyota Soal Kabar Bergabungnya Daihatsu Di Akhir Tahun 2025

1 hari yang lalu


Berita
Daihatsu Di Indonesia Melebur Di Bawah Toyota, Benarkah?

1 hari yang lalu


Berita
Daihatsu Siapkan 65 Bengkel Fasilitasi Pemudik, Di Sini Lokasinya

1 tahun yang lalu


Berita
Di Sumatera Banyak Tol Baru, Penjualan Mobil Diyakini meningkat. Apa Hubungannya?

5 tahun yang lalu

Berita
Tol Sumatera Gratis Saat Arus Balik, Lihat Detailnya Di Sini

1 hari yang lalu


Bus
Mudik Bareng Isuzu, Peserta Malah Dapat THR

1 hari yang lalu


Berita
Ini Daftar Charging Station Mobil Listrik Wuling Saat Masa Mudik

1 hari yang lalu


Berita
Pemudik Menggunakan EV Bakal Lebih Tenang, Ada Tambahan SPKLU Di Jalur Sumatera Dan Bali

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Michelin Merilis Ban Baru Yang Ramah Lingkungan, Hemat Hingga 24 Persen

20 jam yang lalu


Truk
Foton eMiler, Truk Ringan Bertenaga Listrik Dengan Harga Paling Murah

21 jam yang lalu


Berita
Melihat Deretan Produk Terbaru Geely Group Yang Berpotensi Masuk Pasar Indonesia Di Markas Besarnya Langsung

22 jam yang lalu


Berita
Haval Xialong Max PHEV Generasi Kedua, Hanya Butuh Tiga Liter Bensin Untuk Jarak 100 Kilometer

1 hari yang lalu


Berita
MG Motor Siapkan Cyber X, SUV Boxy Layaknya Chery J6

1 hari yang lalu