Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

BMW M2 Terbaru Bakal Lebih Bertenaga

Berita
Kamis, 6 Juni 2019 14:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Kehadiran generasi terbaru BMW M2 semakin santer berkat bocoran gambar yang memperlihatkan si bungsu dalam line up M ini sedang melakukan serangkaian uji coba.

M2 diprediksi tetap mengusung mesin enam silinder turbocharged yang menghasilkan tenaga sebesar 410 ps dan torsi puncak 550 Nm. Sementara itu, diperkirakan ada beberapa upgrade pada mesin yang membuat tenaganya bisa mencapai 445 ps.

BACA JUGA

Lebih dari sekedar peningkatan pada output mesin, M2 juga akan mendapatkan beberapa bagian body dengan serat karbon, terutama untuk kap mesin, atap dan cover spion. Meski demikian, varian M2 teratas rencananya akan ditawarkan dengan manual 6 percepatan dan pilihan dual-clutch otomatik 7 percepatan, kemudian tenaga mesinnya disalurkan ke roda belakang.

M2 CS rencananya akan diperlihatkan pada Frankfurt Motor Show 2019 bulan September mendatang. Sementara rencananya BMW hanya akan menjual sebanyak 2.200 unit dan mulai dipasarkan tahun depan.

Foto : Paultan.org

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
BMW M2
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Astra Auto Fest 2024 Resmi Dibuka, Ini Beragam Promo Yang Ditawarkan

1 minggu yang lalu

Berita
Tanggapan BMW Soal Menteri Harus Pakai Mobil Buatan Dalam Negeri

3 minggu yang lalu


Berita
Alasan Mengapa Semua Mobil Listrik BMW Masih Berstatus CBU

3 minggu yang lalu


Berita
BMW M2 Juga Dapatikan Varian Baru Dengan M Performance Parts

3 minggu yang lalu


Berita
BMW Luncurkan 4 Model Baru Sekaligus

4 bulan yang lalu


Berita
BMW M5 G90 Resmi Debut Dunia, Bobot Hampir 2,5 Ton

4 bulan yang lalu


Berita
BMW M2 Dapat Pembaruan, Lebih Bertenaga!

5 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga BMW Terbaru (Mei 2024)

6 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Catat, Ini Lokasi SPKLU Di Tol Transjawa

9 menit yang lalu


Berita
Inilah Bocoran Dua Model Baru Neta di 2025, Kakak Neta X Salah Satunya?

1 jam yang lalu


Bus
Puncak Perjalanan Bus Libur Nataru Tanggal 23-24 Desember 2024

2 jam yang lalu


Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

4 jam yang lalu


Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

13 jam yang lalu