Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Begini Usaha Keras Honda Ciptakan Kesenyapan Kabin Accord

Berita
Kamis, 25 Juli 2019 15:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Honda Accord generasi terbaru diposisikan sebagai sedan unggulan pabrikan berlogo H. Dalam segmennya, Accord harus melawan Toyota Camry dan Mazda 6. Di kelas ini, kenyamanan dan fitur canggih jadi menu yang utama.

Tak terkecuali kekedapan kabin. Pada generasi kesepuluh ini, Honda berusaha keras menciptakan kabin yang nyaman dengan mengurangi kebisingan dari luar.

BACA JUGA

Usaha Honda lainnya untuk membuat kabin senyap meliputi penerapan Acoustic Windshield Glass, Carpet Barrier Layer, Acoustic Fabric Body Undercovers, Acoustic Felt Fender Inner Liners di bagian depan dan belakang, serta penggunaan teknologi Active Noise Cancellation.

Usaha keras ini memang terbukti cukup ampuh. Saat OtoDriver memacunya di jalan bebas hambatan, kebisingan roda dalam kecepatan tinggi memang tereduksi cukup baik. Suara berisik dari kendaraan di luar juga cukup baik diredam dan kesenyapan khas sedan premium pun hadir.


Tags Terkait :
Honda Accord Teknis
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


VIDEO: Crash Test Toyota Camry Generasi Terbaru (ANCAP)

Crash Test | 1 bulan yang lalu


VIDEO: Crash Test Honda Accord 2024 (ASEAN NCAP)

Crash Test | 8 bulan yang lalu


VIDEO: Crash Test Honda Accord 2019 (ASEAN NCAP)

Crash Test | 4 tahun yang lalu


Berita
Bukti Honda Accord Adalah Mobil Paling Aman

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Toyota Sajikan Kendaraan Netral Karbon Terlengkap Yang Pernah Ada

2 jam yang lalu


Berita
NGK: Busi Iridium Untuk Yang Peduli Soal Efisiensi Performa Mesin

4 jam yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga LSUV Terbaru (Februari 2025)

12 jam yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga LMPV Terbaru (Februari 2025)

16 jam yang lalu


Berita
BAIC X55 II SUV Crossover Bertorsi Tertinggi Di Kelasnya

17 jam yang lalu