Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Top Gear Akan Kehilangan Host-nya (Lagi)

Setelah ditinggal Jeremy Clarkson, Richard Hammond, dan James May, Chris Evans yang saat itu jadi salah satu pengganti malah lebih dahulu meninggalkan acara ini.
Berita - Selasa, 5 Juni 2018 14:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Acara tersohor Top Gear akan kehilangan salah satu host-nya. Ini akan menjadi yang kedua kalinya host Top Gear keluar dari program tersebut setelah ditinggal trio pembawa acara lawasnya.

Mengutip dari laman berita BBC (3/6), host yang akan keluar adalah Matt LeBlanc. Aktor yang namanya tersohor karena membintangi situasi komedi "Friends" ini memastikan diri akan meninggalkan Top Gear setelah satu episode lagi.

BACA JUGA

Setelah ditinggal Jeremy Clarkson, Richard Hammond, dan James May, Chris Evans yang saat itu jadi salah satu pengganti malah lebih dahulu meninggalkan acara ini. Kini Matt memandu acara bersama Chris Harris dan Rory Reid.

"Komitmen waktu dan perjalanan pengambilan gambar yang jauh, menjadikan saya terpisah jauh dari keluarga dan teman-teman. Sudah tak sebanding dengan kenyamanann," ujar Matt LeBlanc.

Sayangnya hingga berita ini disusun, pihak produser Top Gear belum mengungkap siapa pengganti pria berusia 50 tahun itu. "Matt benar-benar bekerja dengan passion-nya pada acara ini, ia telah mengeluarkan pengetahuan luar biasanya tentang mobil dan tak segan bekerja secara total dan ber-kotor-kotoran," kata Patrick Holland, BBC Two controller.
 


Tags Terkait :
Top Gear
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
Nissan Silvia Bakal Terlahir Kembali Sebagai Sebuah EV?

2 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Hyundai Ioniq 5 N Raih World Performance Car 2024, Penghargaan Keempat Dalam Tiga Tahun Terakhir

2 bulan yang lalu


Berita
Wuling BinguoEV Sukses Pikat Pasar dan Sesuai Dengan Target 

3 bulan yang lalu


Berita
Ferrari Roma Spider Resmi Diluncurkan, Berikut Spesifikasinya

1 tahun yang lalu


Berita
Simak Spesifikasi Lengkap BMW M2 Yang Masuk Indonesia Tahun Depan

1 tahun yang lalu


Berita
Neo E70, Mungkin Bisa Jadi Obat Kangen Pada Corolla DX

2 tahun yang lalu


Berita
Mewahnya Ferrari Portofino M, Ferrari Yang Ramah Untuk Harian

3 tahun yang lalu


Berita
Inilah Mobil Dengan Desain Terbaik Di Dunia 2021

3 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Bukan Bule, Justru Orang Asia Pengguna Mobil Mewah Tahan Peluru Pertama Di Dunia

1 jam yang lalu


Berita
BMW Seri-6 Bakal Terlahir Kembali, Tapi XM Tak Punya Penerus

3 jam yang lalu


Berita
Bukan Carnival Apalagi EV9, Inilah Mobil KIA Terlaris Saat Ini

7 jam yang lalu


Berita
GIIAS 2024: Ada Apa Saja Di Sana, Panduan Lengkap, Peserta, Tiket Dan Shuttle

8 jam yang lalu


Berita
BYD Kembali Lewati Tesla Sebagai Penjual Mobil Listrik Terlaris di Dunia, Ini Buktinya

11 jam yang lalu