Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Suzuki Indonesia Tingkatkan Ekspor Sampai Bermuda dan 46 Negara Lain

Pencapaian ini hampir memenuhi target ke 51 negara tujuan ekspor Suzuki selama tahun 2018.
Berita
Sabtu, 11 Agustus 2018 07:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Suzuki Indonesia bisa berbangga hati berkan usaha perakitan yang kini dikapalkan ke berbagai negara. Pada semester pertama 2018, Suzuki berhasil meningkatkan ekspor mobil sebesar 11% dengan jumlah 31.759 unit dibandingkan semester pertama tahun lalu yang sebanyak 28.251 unit.

Dengan jumlah tersebut, Suzuki telah mengekspor produk-produk Suzuki ke 47 negara. Pencapaian ini hampir memenuhi target ke 51 negara tujuan ekspor Suzuki selama tahun 2018 yang meliputi Thailand, Filipina, Vietnam, Pakistan, Chile, Peru, Bolivia, Kostarika, Honduras, Kolombia, Panama,  dan lainnya. 

Ekspor Suzuki yang terdiri dari CBU dan terurai alias CKD tetap menunjukkan tren positif sepanjang tahun ini. Terbukti pencapaian ekspor CBU naik 13,8 % menjadi 14.479 unit pada 2018, dibandingkan dengan 2017 yang sebanyak 12.723 unit. Sedangkan ekspor CKD Suzuki juga naik tajam, sebesar 11,3 % menjadi 17.280 unit dari 15.528 unit.

Dari ekspor CBU, Suzuki APV menjadi model yang paling banyak diekspor, yakni sebanyak 8.080 unit pada semester pertama 2018. Akan tetapi dari ekspor CBU, New Ertiga mencetak lonjakan ekspor tertinggi hingga 37 % pada semester pertama 2018. 

Jika semester pertama tahun 2017 Suzuki berhasil mengekspor Ertiga sebanyak 4.671 unit, kali ini ekspor LMPV tersebut menyentuh 6.399 unit pada semester pertama 2018. Dari total keseluruhan ekspor, Ertiga pada semester pertama tahun 2018 berkontribusi sebesar 25,5 %. Setelah Suzuki All New Ertiga diluncurkan secara global pada bulan April lalu, rencananya Suzuki akan mengekspor Suzuki All New Ertiga ke 29 negara mulai bulan September 2018 sesuai dengan arahan dari Suzuki Motor Corporation (SMC).

Sedangkan untuk ekspor CKD, Suzuki Karimun Wagor R mencetak lonjakan tertinggi hingga 35% pada semester pertama 2018. Pada semester pertama tahun 2018, Suzuki berhasil mengeskpor Karimun Wagon R sebanyak 14.640 unit.


Tags Terkait :
Suzuki Ertiga APV
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Suzuki Indonesia Tak Terpengaruh Tutupnya Pabrikan di Thailand

Suzuki Indonesia tetap melakukan ekspor ke Thailand dengan mengandalkan tiga produk yakni Ertiga, XL7 dan Carry

1 tahun yang lalu


Berita
Tutup Pabriknya di Thailand, Kini Suzuki Andalkan Pabrik Indonesia Untuk Penuhi Kebutuhan Negara ASEAN

Untuk mengoptimalkan produksi mobil mereka di ASIA. Kini Suzuki hanya mengandalkan pabrik di India dan Indonesia.

1 tahun yang lalu


Berita
Selain Subaru, Suzuki Juga Bakal Tutup Pabriknya Di Thailand

Suzuki bakal menutup pabrik perakitannya di Thailand pada tahun 2025 mendatang.

1 tahun yang lalu


Berita
XL7 Mobil Favorit Negara Tetangga, Siapa Selanjutnya?

Suzuki XL7 mendapatkan permintaan di berbagai daerah tujuan ekspornya. Apalagi mobil Suzuki yang menguntungkan?

3 tahun yang lalu


Berita
Deretan Promo Spesial dari Mitsubishi, Toyota, Suzuki, Honda, dan BAIC di GIIAS Makassar 2025

Berbagai merek otomotif menghadirkan promo spesial di ajang GIIAS Makassar 2025. Mitsubishi, Toyota, Suzuki, Honda, dan BAIC menawarkan beragam program penjualan menarik dengan bonus eksklusif.

2 minggu yang lalu


Berita
Promo Suzuki Selama Ajang GJAW 2024

Tak hanya bertabur peluncuran produk mobil baru, ajang Gaikindo Jakarta Auto Week 2024 tentunya akan menawarkan banyak sekali promo untuk konsumen

1 tahun yang lalu


Berita
Inilah Mobil Suzuki Terlaris Saat Ini

Ada Suzuki Carry, XL7, Ertiga dan Grand Vitara yang diandalkan dalam hal penjualan. Namun, model mana yang paling mendominasi dan bisa jadi tulang punggung penjualan Suzuki di Indonesia?

1 tahun yang lalu


Berita
Inilah Tiga Model Terlaris Suzuki Saat Ini, XL7 Mengejutkan

Suzuki berhasil menjual banyak mobil sepanjang 2023 ini. Namun ada tiga model yang berkontribusi paling banyak. Berikut detailnya

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

43 menit yang lalu


Berita
Denza Z9 GT Rilis Kuartal Tiga 2026, Sekarang Sudah Bisa Booking

Bisakah mendulang sukses seperti yang dialami Denza D9? Intip dulu harga dan bocoran spesifikasinya.

1 jam yang lalu


Berita
Alami Lonjakan Besar, Jepang Impor Mobil Dari India

Impor mobil brand Jepang ke Jepang meningkat untuk memenuhi permintaan pasar dalam negeri. Mobil yang dibuat di luar Jepang seperti Jimny jadi idola.

1 jam yang lalu


Berita
Mazda CX-6e Diluncurkan Di Eropa, Kapan Masuk Indonesia?

SUV listrik murni ini melakukan debut perdananya di Brussel Motor Show 2026 di Belgia pada 9 Januari silam. Selanjutnya SUV ini akan masuk pasar Eropa, Australia dan kemungkinan Asia.

2 jam yang lalu


Berita
BMW i5, iX1, Hingga Volvo EX30 Diskon Besar-Besaran Nyaris Stengah Harga

Mobil listrik memang bisa dikatakan sedang banjir di pasaran Indonesia. Itu juga yang membuat beberapa pabrikan menjual dengan harga diskon.

3 jam yang lalu