Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Nissan Serena Generasi Terbaru Muncul di Negara Tetangga Sebentar Lagi

Seperti apa kinerja dari teknologi Hybrid pada Nissan Serena generasi terbaru ini?
Berita - Rabu, 4 April 2018 16:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Nissan Serena generasi ke-5 akan diluncurkan secara resmi di Malaysia bulan depan. Dikutip dari Paultan.org (30/3), MPV terbaru Nissan ini kini telah muncul ke hadapan publik meski hanya menampilkan bagian eksterior.

Dapat dilihat bahwa generasi terbaru ini menggunakan gril berbentuk “V” khas Nissan. Selain itu, MPV berpintu geser ini juga dilengkapi dengan sepasang foglamp dengan lubang angin kecil yang minimalis pada bagian bawah bumper.

BACA JUGA

Untuk spesifikasi mesinnya, disinyalir bakal menggunakan mesin 2.000 cc 4 silinder dengan daya 150 PS dan torsi 200 Nm. Tenaga mesin ini disalurkan ke roda bagian depan dengan transmisi CVT Xtronic yang dilengkapi dengan motor Eco yang mampu mengontrol fungsi Idling Stop dengan motor listrik berkekuatan 1,8 kw/200 A.

Motor listrik ini mampu memberikan tambahan dorongan sebesar 50 Nm saat mobil mulai berjalan.

Lantas apakah Nissan Serena generasi terbaru akan meluncur di Indonesia? Kita tunggu saja. Saat ini Nissan Indonesia masih menjual Serena dengan banderol Rp 394 jutaan sampai yang termahal di angka Rp 480 jutaan.


Tags Terkait :
Nissan Serena
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Komparasi
Komparasi Spek Nissan Serena VS Mazda Biante

5 tahun yang lalu


Berita
Komparasi Biaya Perawatan All New Kijang Innova VS Rivalnya

8 tahun yang lalu


Berita
Angsuran Nissan Serena Tipe Tertinggi Kini Di Bawah Rp 10 Juta, Begini Skemanya

3 tahun yang lalu


Berita
Nissan Serena Kini Bisa Diangsur Mulai Rp 8 Jutaan, Begini Skema Kreditnya

3 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Beli Wuling Berhadiah Air ev dan BinguoEV

10 jam yang lalu


Berita
Awalnya Dilarang Masuk Komplek Pemerintahan, Kini Tesla Model Y Bakal Jadi Mobil Pemerintah China

10 jam yang lalu


Berita
Bekerja Sama Dengan PLN, GAC Aion Bantu Pemerintah Kejar Target 3.000 Unit SPKLU Sepanjang Tahun

11 jam yang lalu


Berita
Geely Perkenalkan Short Blade Battery, Apa Keunggulannya?

11 jam yang lalu


Berita
Daihatsu Sigra Kembali Muncul Sebagai Penguasa Segmen LCGC

18 jam yang lalu