Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Lexus Tidak Izinkan Mobil Hybrid dan Non-Hybridnya Untuk Terjang Banjir

Berita
Senin, 6 Agustus 2018 11:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Bencana banjir adalah satu pertanyaan terkuat dan menjadi alasan bagi orang Indonesia untuk membeli mobil hybrid di samping harganya yang tinggi karena skema pajak dari pemerintah. 

Banyak orang yang mempertanyakan kepada para produsen otomotif soal kekuatan mobil hybrid menerjang banjir. OtoDriver pun menanyakan hal ini langsung kepada Lexus Indonesia yang mengklaim sebagai pionir mobil hybrid di tanah air.

BACA JUGA

Menurut Adrian, Jepang sebagai negara yang memproduksi Lexus pun juga masih mengalami bencana banjir. Hal itu membuat Lexus di Jepang memberikan larangan bagi para konsumennya untuk tidak menggunakan mobilnya walaupun bukan berteknologi non-hybrid.

"Di Jepang pun yang juga masih mengalami masalah banjir, Lexus menyarankan untuk tidak menggunakan mobil dalam keadaan ini karena sudah pasti akan rusak komputernya terkena air walaupun bukan mobil hybrid," tegas Adrian.

Lexus Indonesia pun memiliki layanan untuk menjemput kendaraan milik konsumennya jika ada yang terjebak banjir dirumahnya sebagai layanan untuk menyelamatkan sebelum terjebak banjir.  

"Jika sedang terjebak banjir, sebaiknya hubungi call center Lexus karena kam akan menjemput mobil yang terjebak banjir dirumah untuk secepatnya diselamatkan," ujar Adrian.

Sebagai informasi,  Lexus Indonesia Concierge Center adalah 0213909999 yang bisa dihubungi selama 24 jam dalam satu minggu.


Tags Terkait :
Lexus Hybrid
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Astra Auto Fest 2024 Resmi Dibuka, Ini Beragam Promo Yang Ditawarkan

3 hari yang lalu

Berita
SPY SHOT: Lexus LFR, Penerus Dari Lexus LFA

3 minggu yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga LEXUS Terbaru (September 2024)

2 bulan yang lalu


Berita
Ini Detail Menarik Dan Juga Kelemahan Lexus RX450H+

2 bulan yang lalu


Berita
Beberapa Kerugian Membeli Sebuah PHEV

3 bulan yang lalu


Berita
Begini Cara Toyota Mengurangi Emisi Karbon di Indonesia

3 bulan yang lalu


Berita
Lexus Resmi Luncurkan LBX Di GIIAS 2024

4 bulan yang lalu


Berita
Mitsubishi Pajero Akan Hadir Kembali Di 2027. Penantang Baru Di Segmen SUV Premium

4 bulan yang lalu


Terkini

Berita
BAIC Suguhkan Program Menarik DP Ringan Dan Bunga Rendah Di MUF-GJAW 2024

3 jam yang lalu


Berita
GAC Aion V Resmi Meluncur Dengan Harga Rp 499 Juta, Ini Keunggulannya

5 jam yang lalu


Berita
Mobil Listrik Offroad Pertama Chery J6 Resmi Diluncurkan, Harganya Mulai Rp 490 Juta

6 jam yang lalu


Berita
MG G90, Baru Hadir Untuk Tahap Perkenalan Di GJAW 2024

8 jam yang lalu


Berita
KIA EV3, Di GJAW 2024 Baru Tahap Perkenalan

16 jam yang lalu