Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Inilah Mobil Paling Bertenaga Sekaligus Paling Ringan yang Pernah Diciptakan McLaren

McLaren 600 LT melakukan debutnya pada ajang Goodwood Festival of Speed yang diselenggarakan di Inggris.
Berita
Rabu, 1 Agustus 2018 06:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

McLaren 600 LT melakukan debutnya pada ajang Goodwood Festival of Speed yang diselenggarakan di Inggris beberapa waktu lalu (12/7). Model ini merupakan yang paling bertenaga dan berbobot paling ringan yang pernah dibuat oleh McLaren.

Pada bagian eksterior, tentunya material serat karbon diusung pada beberapa bagian. Seperti pada bagian Splitter depan, Side Skirt, bagian Diffuser dan juga Wing Spoiler. 600 LT memiliki bobot 1.356 kg atau lebih ringan 100 kg dibanding 570S Coupe.

Sementara di balik kap mesinnya, terdapat jantung pacu yang sangat bertenaga. Yakni mesin berkapasitas 3.800 cc V8 Twin-Turbo dengan muntahan tenaga mencapai 592 dk dan torsi 620 Nm.

McLaren 600 LT membuka bab sejarah selanjutnya dari McLaren Longtail. Mobil ini diproduksi dengan jumlah yang terbatas. Tak hanya itu, di Indonesia sendiri, mobil berwujud tampan ini sudah bisa dipesan oleh konsumen.


Tags Terkait :
McLaren 600lt
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Ultah Pikes Peak Dimeriahkan McLaren Spider Edisi Terbatas

Keenam McLaren Pikes Peak Collection ini mendapatkan tambahan aksesoris seperti serat karbon dan emas yang membuatnya semakin mewah.

6 tahun yang lalu


Berita
Inilah Mobil Paling Bertenaga Sekaligus Paling Ringan yang Pernah Diciptakan McLaren

McLaren 600 LT melakukan debutnya pada ajang Goodwood Festival of Speed yang diselenggarakan di Inggris.

7 tahun yang lalu


Berita
McLaren Luncurkan 600LT, Simbol Terbaru Sport Series

McLaren 600LT, Sports Series terkencang dengan tenaga terbesar.

7 tahun yang lalu


Berita
Citroen Bikin Konsep MPV Modular, Namanya ELO

Diklaim sebagai MPV paling praktis dalam operasional sekaligus nyaman

1 hari yang lalu

Berita
McLaren Siapkan Penantang Urus dan Purosangue

McLaren bakal meluncurkan SUV berperforma tinggi yang akan berhadapan langsung dengan Ferrari Purosangue.

1 minggu yang lalu


Berita
Wah, Ada Mobil Seharga 50 Miliar Dibeli Orang Bandung

Belum diketahui pasti siapa empunya supercar itu

1 bulan yang lalu


Berita
Sukses Juara 2025, McLaren Langsung Gandeng Motul Untuk Musim 2026

McLaren Racing secara resmi mengumumkan kerjasama dengan produsen pelumas Motul untuk musim 2026 mendatang.

2 bulan yang lalu


Berita
Nissan Targetkan Dominasi di Klasemen Pembalap dan Konstruktor Formula-E 2025

Menjelang empat seri terakhir ABB FIA Formula E World Championship 2024-2025, Nissan Formula E Team semakin fokus menjaga peluang merebut gelar juara pembalap dan juga konstruktor.

5 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Bosch Yakin Mesin Bakar Masih Mendominasi Hingga 2035

Mesin bakar dan elektrik akan berdampingan dan berbagi segmen.

12 menit yang lalu


Tips
Pasang TPMS Di Mobil Kita, Bisa Mendeteksi Dini Sebelum Ban Pecah

Tekanan ban masih sering terabaikan meskipun bisa menyebabkan kecelakaan fatal. Ada solusi yang mudah untuk mengeceknya.

1 jam yang lalu


Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

14 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

15 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

18 jam yang lalu