Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Ini lah Daftar Lengkap Fitur Datsun Cross 

Mulai dari Traction Control sampai sensor parkir sudah tersedia di mobil bertransmisi CVT ini. Simak daftar lengkapnya di artikel ini.
Berita
Rabu, 24 Januari 2018 10:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Datsun Cross resmi hadir dalam dua pilihan transmisi, yakni manual 5 percepatan dan otomatik dengan teknologi X-Tronic CVT. Sebelumnya Datsun menyebut bahwa mobil barunya ini tak masuk skema LCGC karena fitur-fiturnya banyak dan tak mungkin masuk di bawah Rp 150 juta.

Memang, kehadirannya cukup mengejutkan publik dengan penggunaan piranti keselamatan aktif seperti traction control. Nah, berikut kami jabarkan lengkap seluruh fitur yang dimilikinya.

Fitur keselamatan:

1. Anti-lock brakes (ABS)
2. electronic brake distribution with brake assist
3. traction control
4. brake-limited slip differential
5. 2 airbag di depan
6. lampu peringatan sabuk pengaman
7. headlight otomatis
8. sabuk pengaman sampai bangku baris ketiga
9. lampu kabut
10. Spion elektrik

Fitur hiburan:

1. Layar sentuh 7 inci
2. 2 buah speaker
3. konektifitas smartphone
4. Multi Information Display
5. Bluetooth
6. Radio AM/FM
7. MP3
8. Auxiliary

Fitur Kenyamanan:

1. Sensor parkir
2. Bangku baris kedua tumble seat
3. Keyless alrm dengan shock sensor
4. Lampu Follow Me Home 
5. Power window di semua pintu
6. Projector Halogen headlamp
7. Function Roof Rail (maksimal 30 Kg)


Tags Terkait :
Datsun Cross
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Honda Siapkan ZR-V Untuk Masuk Trend Crossover Mungil

Segmen crossover mungil ini tak hanya terjadi di Indonesia, namun juga di India

4 tahun yang lalu

Berita
Nissan Magnite Meluncur Desember. Harga Lebih Ringan Dari Kia Sonet?

Hanya tersedia pilihan mesin 1.000 cc dan 1.000 cc Turbo

5 tahun yang lalu


Used Car
Pingin Mobkas Harga Ekonomis? Datsun Bisa Jadi Pilihan Menarik.

Merek Datsun memang sudah tidak dipasarkan lagi di Indonesia.

5 tahun yang lalu


Berita
Nissan Magnite Berpeluang Jadi Rival Berat Rocky-Raize

Sama-sama bermesin Turbo 1.000 cc

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

13 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

14 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

15 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

16 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

19 jam yang lalu