Beranda Berita

Harga Supercar di Indonesia Lebih Mahal 3 Kali Lipat Dibanding di Negara Asalnya?

Berita
Senin, 20 Agustus 2018 11:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo
Berita - Harga Supercar di Indonesia Lebih Mahal 3 Kali Lipat Dibanding di Negara Asalnya?


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Barang mewah erat kaitannya dengan pajak yang tinggi di Indonesia. Mobil super pun memiliki banderol harga yang sangat mahal dikarenakan adanya skema pajak ini.

Hal tersebut rupanya mempengaruhi daya beli masyarakat Indonesia terhadap supercar tersebut. Hal tersebut disampaikan oleh Rudy Salim selaku Presiden Direktur Prestige Image Motorcars, salah satu importir umum ternama di Jakarta yang rajin merilis mobil-mobil eksotik.

BACA JUGA

"Sejujurnya berat sekali jual supercar di Indonesia ada pajak impor, PPNBM, PPH, PPN itu yang sebabkan harga mobil di Indonesia lebih mahal 3 kali lipat. Untuk itu kita dukung, tujuan kami untuk menstimulus pasar yang sedang lesu karena cuma beberapa orang yang passion dan pingin koleksi di Indonesia," paparnya saat diwawancarai di Jakarta Utara (16/8).

Belakangan ini, Importir Umum (IU) tersebut memasukkan mobil super yang memiliki produksi terbatas. Di antaranya Lamborhini Huracan Avio dan Aston Martin Vanquish S Ultimate. Lantas benarkah mobil ini menjadi unit “rebutan”?

"Ya syukur-syukur ada yang mau ngerebut unit tersebut karena kayanya berat juga," tambah Rudy.

Aston Martin Vanquish S Ultimate dan Lamborhinib Huracan Avio baru saja dipasarkan di Indonesia. Kedua model tersebut hanya diproduksi sebanyak 250 unit dan hanya ada 1 unit di Indonesia.

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Harga Mobil Mewah
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Ferrari Dodici Cilindri Masuk Indonesia, Simak Performa Dan Perkiraan Harganya

1 hari yang lalu


Berita
Carviero Meluncurkan Jok Premium Tahan Bakteri Dan Api

1 hari yang lalu


Berita
Hanya Dijual 5 Unit di Indonesia, Inilah Ciri Khas Mazda MX-5 35th Edition Berbanderol Rp 973 Juta

2 hari yang lalu


Berita
Rekomendasi Mobil Seken Untuk Mudik Lebaran, Harga Mulai Rp 100 Juta Hingga Rp 1 Miliar

3 hari yang lalu


Berita
Siap Bersaing di Indonesia, XPeng Berencana Merakit Mobil Mereka di Purwakarta

6 hari yang lalu


Berita
Denza D9 Berpotensi Menggoyang Dominasi Alphard Di Kelas MPV Luxury

1 minggu yang lalu


Berita
MG ZS Hybrid Bakal Diproduksi Lokal, Jadi Mobil Hybrid Berharga Terjangkau

1 minggu yang lalu

Mobil Listrik
Denza D9 Jadi Game Changer Di Segmen MPV Premium?

2 minggu yang lalu


Terkini

Berita
Daihatsu Lakukan Pelepasan Ratusan Anggota Komunitas Mudik Bareng

11 jam yang lalu


Berita
Pesanan Membludak, Produksi Chery J6 Ditingkatkan Jadi 800 Unit Perbulan

11 jam yang lalu


Berita
Catat! Ini Tanggal One Way, Contra Flow, Dan Ganjil Genap Di Tol Trans Jawa Selama Mudik 2025

12 jam yang lalu


Berita
Honda Bakal Rilis Tiga Model Hybrid Tahun Ini, StepWGN Hingga Civic e:HEV

12 jam yang lalu


Berita
Bos Lamborghini Tidak Suka Fitur Suara Palsu Hyundai Ioniq 5 N

14 jam yang lalu