Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Suzuki Swift Sport Makin Sporty Dengan Aksesoris Keren, Ini Bocorannya

Informasi Suzuki Swift terbaru mulai terus bermunculan sebelum peluncurannya. Kali ini adalah sejumlah aksesorisnya.
Berita
Senin, 11 September 2017 11:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Satu-persatu informasi mulai terus bocor mengenai Suzuki Swift Spor terbaru dan kini foto-foto dari sejumalah aksesorisnya mulai terkuak. Hatchback ini direncanakan akan tampil perdana di Frankfurt Motor Show 2017 beberapa minggu lagi.

Menurut yang diberitakan Indianautosblog (4/9),dalam katalog tersebut Suzuki menawarkan berbagai macam aksesoris untuk memungkinkan para pemiliknya mempersoanalisasi calon Swift barunya. 

Mulai dari stiker untuk beberapa bagian eksterior, tiga warna pilihan untuk kaliper rem depan, cover tutup tangki bensin dan juga karpet untuk di dalam kabinnya disediakan merek berlogo S itu. Namun berbagai sumber mengatakan bahwa setidaknya akan ada 86 aksesoris untuk Swift model baru ini, seperti salah satu contohnya adalah berbagai pilihan pelek.

Dengan berbagai aksesoris ini, jelas memperkuat nafas sporty dari Swift Sport yang menggendong mesin K14C berkapasitas 1.400 cc empat silinder turbo. Memang mesin ini sebenarnya sama seperti yang digunakan oleh Vitara yang bertenaga 140 ps tapi torsinya sedikit lebih besar yaitu 230 Nm.

Kita tunggu saja kehadiran dari hatchback mungil yang paling laris dari Suzuki sebentar lagi yang akan mulai dijual di Jepang pada 20 September 2017 mendatang. 

Baca juga:

FIRST DRIVE: Toyota New Agya 1.2 TRD S


Tags Terkait :
Suzuki Swift
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Inilah Tiga Model Hybrid Suzuki Yang Menjadi Pusat Perhatian

Suzuki memajang tiga model hybrid andalannya di GJAW 2025. Dengan harga kompetitif dan klaim konsumsi bbm yang hemat, mobil-mobil ini menjadi pusat perhatian.

2 hari yang lalu


Berita
Suzuki Swift Capai 10 Juta Unit Penjualan Global

Apakah akan hadir lagi di Indonesia?

2 bulan yang lalu


Berita
Melihat Suzuki Dzire, Sedan Berbasis Swift Yang 'Nyaris' Dijual Di Indonesia

Sedan ini dibangun menggunakan basis yang sama dengan Suzuki Swift.

6 bulan yang lalu


Berita
Suzuki India Merilis Swift Versi Sedan Dengan Harga Rp 126 Jutaan, Intip Spesifikasinya

Suzuki Dzire Tour S baru saja diluncurkan di India. Berikut spesifikasinya.

8 bulan yang lalu


Crash Test
EV Lebih Aman Dari ICE? Ini Data Test Dari Australia

Australian NCAP (Australian New Car Assessment Program) mengungkap bahwa secara mobil-mobil setrum ini justru lebih aman dibandingkan dengan mobil internal combustion engine (ICE).

10 bulan yang lalu


Berita
Brand China Dominasi Singapore Motorshow 2025

Brand China lebih banyak dari merek Jepang ataupun Eropa

10 bulan yang lalu


VIDEO: Crash Test Suzuki Swift (Euro NCAP)

Suzuki Swift baru saja menjalani uji tabrak yang dilakukan oleh Euro NCAP.

Crash Test | 1 tahun yang lalu


Berita
Demi Percepat Peralihan ke Mobil Listrik, Suzuki Suntik Mati 4 Model Lawas Termasuk Swift

Suzuki dipastikan tidak akan memprouksi 4 model non elektrifikasi di pasar Inggris. Salah satunya Swift.

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

2 jam yang lalu


Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

6 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

7 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

10 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

10 jam yang lalu