Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Mitsubishi Pajero Sport Tanpa Lampu Belakang 'Air Mata'? Seperti Ini Wujudnya

Berita
Selasa, 12 September 2017 10:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Mitsubishi Pajero Sport generasi terbaru sempat membuat heboh publik dengan tampilan belakangnya yang cukup menarik. Tak sedikit yang menyebut lampu belakang SUV tersebut sekilas mirip orang menangis ketika menyala malam hari.

Seolah menjawab hal tersebut, pegiat olah digital merancang Pajero Sport tanpa stop lamp 'air mata'. Seperti yang dibuat oleh salah satu pengolah digital Andi Ammar Works, musuh Toyota Fortuner putih ini cukup menarik dilihat.

BACA JUGA

Gambarnya yang diunggah ke akun Instagram bahkan disukai ratusan warganet. Andi Ammar Works bahkan berharap wujud Pajero Sport seperti ini bisa menjadi versi facelift di massa mendatang.

Jika diamati, taka bagian bodi lainnya yang mendapat ubahan. Hanya benar-benar ubahan lampu belakang saja, terutama menghilangkan bagian yang memanjang ke bawah.

Agar lebih sporty, sang desainer digital turut menambahkan diffuser bumper belakang dan ia bermimpi Pajero Sport rancangannya menganut pintu bagasi electric.


Tags Terkait :
Mitsubishi Pajero Sport
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Berita
Mitsubishi Xpander dan Xpander Cross Bekas Laris Di Bursa Mobkas. Ini Sebabnya.

1 tahun yang lalu


Berita
Permintaan Service Meningkat, Mitsubishi Sarankan Booking Online

2 tahun yang lalu


Berita
Mitsubishi Luncurkan Aplikasi MMID, Ini Dia Fungsinya

2 tahun yang lalu


Berita
Lepas Masa Gratis, Segini Biaya Servis Xpander di 60.000 KM

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
BAIC Suguhkan Program Menarik DP Ringan Dan Bunga Rendah Di MUF-GJAW 2024

56 menit yang lalu


Berita
GAC Aion V Resmi Meluncur Dengan Harga Rp 499 Juta, Ini Keunggulannya

2 jam yang lalu


Berita
Mobil Listrik Offroad Pertama Chery J6 Resmi Diluncurkan, Harganya Mulai Rp 490 Juta

3 jam yang lalu


Berita
MG G90, Baru Hadir Untuk Tahap Perkenalan Di GJAW 2024

5 jam yang lalu


Berita
KIA EV3, Di GJAW 2024 Baru Tahap Perkenalan

13 jam yang lalu