Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Honda Pamer Mobil Listrik Gaya Lawas, Fiturnya Canggih

Sambutlah Honda Urban EV Concept, mobil prototipe terbaru yang tengah dipajang di Frankfurt Motor Show 2017.
Berita
Jumat, 15 September 2017 11:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Dalam ajang pameran Frankfurt Motor Show 2017 yang tengah berlangsung, Honda memperkenalkan mobil listrik terbaru bernama Urban EV. Tapi, mobil bertampang lawas ini belum bisa dibeli karena masih berstatus prototipe.

Melaui siaran pers (13/9), PT Honda Prospect Motor menyebut bahwa Urban EV Concept merupakan platform baru untuk mobil konsep Honda dalam hal teknologi masa depan yang memanfaatkan tenaga baterai elektrik. 

Untuk desainnya, mobil konsep ini disebut sudah pakai teknologi terdepan dan juga desain yang modern serta bercitarasa sporty. Walau secara sekilas bentuknya mengingatkan pada Honda Civic "koper" yang eksis di era 1980an.

Di bagian moncong, Honda memasang emblem pada mobil konsep ini dengan layar lampu berwarna biru. Pada bagian depan emblem dan lampu depannya dibuat futuristik. Menariknya, pada bagian Front Grille dapat menampilkan nama model, pesan dan juga status pada saat pengecasan.

Sementara untuk desain interiornya terkesan ramping dan juga futuristik dengan bentuk desain kokpit dan juga layar utama nya bisa menampilkan layar lebar. Di layar ini pengemudi dapat mengatur perpindahan berbagai macam informasi mobil dengan cara swipe saja.

Mobil ini dapat menampung empat orang penumpang. Dan sesuai namanya, mesinnya sendiri murni terdiri dari motor listrik. Kabar terakhir, Honda berniat memasukkannya ke lini produksi massal pada 2019 mendatang.


Tags Terkait :
Honda Urban EV Concept
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Honda Hanya Jual Mobil Ini 50 Unit

Tampil dengan pilihan warna baru, mobil ini hanya dijual 50 unit.

3 tahun yang lalu


Berita
Kecele, Ternyata Toyota X Prologue Tak Seperti Yang Diduga. Mobil Seperti Apakah Itu?

Mobil ini akan dibangun menggunakan platform TNGA -B sama seperti yang digunakan pada Yaris

4 tahun yang lalu


Berita
Spek Honda E Dirilis, Torsi Sentuh 315 Nm!

Unit uji coba Honda E sudah mengaspal di Eropa meski baru akan didistribusi pertengahan tahun 2020 mendatang.

5 tahun yang lalu


Berita
Honda Perkenalkan Mobil Konsep Terbarunya, Crossover Ramah Lingkungan

Honda pamerkan mode mobil konsepnya, Everus EV Concept di Beijing, Tiongkok.

7 tahun yang lalu


Berita
Begini Cara Memiliki Honda Urban EV

Pada acara Press Conference Geneva Motor Show 2018, Honda mengumumkan pemesanan mobil listrik Honda Urban EV produksi massal akan dibuka awal 2019.

7 tahun yang lalu


Berita
Honda Janjikan Mobil Listrik Dengan Fast Charging!

Kendala pabrikan otomotif soal mobil listrik adalah durasi waktu pengisian baterainya. Honda klaim mereka akan mengatasi hal ini pada 2022.

7 tahun yang lalu


Berita
Honda Pamer Mobil Listrik Gaya Lawas, Fiturnya Canggih

Sambutlah Honda Urban EV Concept, mobil prototipe terbaru yang tengah dipajang di Frankfurt Motor Show 2017.

8 tahun yang lalu


Berita
BYD Racco, Kei-Car Tiongkok Pertama Yang Usik Kei-Car Jepang

Akan jadi ‘game changer’ di segmen tradisional Jepang? Kei-Car China mulai masuk.

4 minggu yang lalu


Terkini

Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

6 jam yang lalu


Berita
Hyundai Staria Electric Resmi Melakukan Debut Dunianya

Hyundai Staria Electric resmi melakukan debut dunianya. M

14 jam yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Paket Lengkap Sebuah SUV Modern, Ini Skema Kreditnya

Hyundai Palisade generasi kedua memiliki banyak keunggulan sehingga membuatnya banyak diminati. Tertarik membelinya dengan cara kredit? Berikut rinciannya.

1 hari yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Honda HR-V RS e:HEV Teman Liburan Hemat, Tapi Ada Satu Kekurangannya

Honda HR-V RS e:HEV merupakan mobil yang kami anggap memiliki value for money yang baik. Berikut impresinya ketika kami gunakan plesiran.

1 hari yang lalu


Berita
Mengenal ID. Era 9X, Crossover VW Bertenaga Listrik

Diklaim bisa jadi pilihan yang sangat menggoda buat pasar mobil Tiongkok dan Asia.

1 hari yang lalu