Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

SPY SHOT: Nissan Navara SUV 2017

Berita
Sabtu, 28 Mei 2016 12:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Kami mendapatkan sebuah foto di dunia maya yang menggambarkan sebuah SUV berbasis Nissan Navara. Ya, mobil yang bukan berbentuk pikap double cabin itu adalah Nissan NP300 Navara versi SUV seutuhnya. Prototipe ini kemungkinan besar adalah akan menjadi generasi penerus dari Pathfinder generasi kedua. Bisa jadi ini adalah sebuah bentuk perlawanan dari Nissan untuk melawan Mitsubishi Pajero Sport dan Toyota Fortuner.

Seperti diberitakan paultan.org, pada bagian depannya sama sekali tidak bisa disangkal, itu adalah wajah sebuah Nissan NP300 Navara, seperti memiliki ciri khas grill berbentuk V-motion, lampunya, foglamp dan juga kap mesinnya. Prototipe yang ada ini kemungkinan besar tetap menggunakan basis sasis dan suspensi yang sama dengan Navara versi double cabin. 

Berbentuk sebuah SUV seutuhnya, mirip seperti Pathfinder setelah pilar B

Perbedaan dengan versi double cabin adalah mulai dari pilar B kebelakang karena kini ada pilar D yang artinya memang mobil ini adalah sebuah SUV sejati. Bentuk yang sedikit mengotak di bagian belakang termasuk dengan lampu belakang, kaca belakang, bemper dan handel pintu bagasinya mirip dengan Pathfinder R51, yaitu generasi sebelumnya.

BACA JUGA

Tags Terkait :
Nissan Navara
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Daftar Harga
Daftar Harga NISSAN Terbaru (April 2024)

10 bulan yang lalu

Berita
Nissan Kerja Sama Dengan Mitsubishi Bikin Penerus Nissan Frontier

11 bulan yang lalu


Berita
Toyota Hilux Dapati Facelift (15 FOTO)

1 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga NISSAN Terbaru (Januari 2024)

1 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Negara Di Afrika Sudah Dipadati Bus Asal Tiongkok, Yutong Salah Satu Yang Terkuat

4 jam yang lalu


Berita
Ini Spesifikasi Suzuki Fronx Yang Sebentar Lagi Meluncur Di Indonesia, Diprediksi Rp 200 Jutaan

6 jam yang lalu


Berita
BYD Sealion 07 DM Akan Hadir Di Cina, Tampil Berbeda Dengan Sealion Di Indonesia

7 jam yang lalu


Berita
SPY SHOT: MG S5 EV Di Malaysia, Calon Pengganti ZS EV

8 jam yang lalu


Berita
Tingkat Kecelakaan Selama Arus Mudik Dan Arus Balik Lebaran Turun

9 jam yang lalu