Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

SPY SHOT : Kia Picanto Terbaru Dikabarkan Memakai Mesin Turbo

Berita
Senin, 11 Januari 2016 12:00 WIB
Penulis : K Dimas Priyandra


Selang beberapa bulan melakukan facelift, Kia sudah menyiapkan generasi terbaru Picanto yang dirumorkan memakai mesin turbo. Sosoknya tertangkap kamera amatir.

Seperti yang dilansir Carscoops, terlihat Kia Picanto terbaru sedang dalam pengetesan. Belum jelas seperti apa perubahannya karena kamuflase yang dilakukan Kia sangat rapat sehingga tak terlihat detail bodinya.

Namun rumor yang beredar, Kia akan menghadirkan Picanto terbaru dengan tambahan varian kencang. Varian itu akan bermesin 1.000 cc T-GDI Turbo seperti yang terpasang pada Kia Cee’d. Diketahui, mesin ini berkonfigurasi 3 silinder segaris dengan keluaran tenaga 120 dk dan torsi 172 Nm. 

BACA JUGA
Carscoops
Carscoops

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
All New Kia Picanto Teaser Picanto Turbo
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Seperti Inikah Penampakan Calon Varian Termahal Toyota Kijang Innova?

8 tahun yang lalu


Berita
Toyota Kijang Innova 2.4Q Luxury Dan Yaris CVT Disinyalir Siap Meluncur

8 tahun yang lalu


Berita
Toyota All New Kijang Innova Asal Indonesia Rilis di Thailand, Ada Tipe Diesel 2.800 CC

8 tahun yang lalu


Berita
Toyota Innova di India Lebih Murah, Tipe Tertinggi Paling Laris

8 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Catat, Ini Lokasi SPKLU Di Tol Transjawa

1 jam yang lalu


Berita
Inilah Bocoran Dua Model Baru Neta di 2025, Kakak Neta X Salah Satunya?

2 jam yang lalu


Bus
Puncak Perjalanan Bus Libur Nataru Tanggal 23-24 Desember 2024

3 jam yang lalu


Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

5 jam yang lalu


Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

15 jam yang lalu