Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Mitsubishi Siapkan MPV Kompak, Juga Untuk Melawan BR-V, Rush dan Terios

Berita
Jumat, 25 Maret 2016 09:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

PT. Krama Yudha Tiga Berlian Motors sepertinya ingin memiliki eksistensi yang lebih baik di dalam hati masyarakat Indonesia. Mereka sedikit memberikan informasi tentang rencananya di tahun 2017 untuk meluncurkan sebuah small MPV.

Small MPV yang direncanakan oleh Mitsubishi 2017 nanti tongkrongan layaknya SUV, begitu pemaparan dari bos Mitsubishi di Indonesia. Jika dilihat dari tujuan ini, berarti sangat jelas sekali bahwa Mitsubishi ingin masuk dalam segmen Avanza, namun tetap bisa melawan SUV seperti Toyota Rush, Daihatsu Terios dan Honda BR-V yang memiliki mesin berkapasitas 1.500 cc. Mungkin saja ia bagaikan versi mini dari Delica yang menggabungkan SUV dan MPV  

"Kami ingin Mitsubishi bisa mengisi segmen small MPV, dan kami yakin kami mampu bersaing dengan merek yang masuk dalam segmen ini." ungkap Hisashi Ishimaki selaku Presiden Direktur PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors.

BACA JUGA

Tags Terkait :
Mitsubishi Delica
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Inilah Jawaban Mitsubishi Indonesia Terhadap Kehadiran XForce Hybrid Di Pasar Tanah Air

1 hari yang lalu


Berita
Mitsubishi XForce Hybrid Yang Meluncur Di Thailand Bukan Produksi Indonesia

1 hari yang lalu


Berita
Mitsubishi Xpander Hybrid Edisi Khusus Meluncur Di Thailand, Ini Ciri Khasnya

3 hari yang lalu


Berita
Thailand Akan Beri Insentif Pajak Untuk Mobil Hybrid. Indonesia Kapan?

7 bulan yang lalu


Berita
Ini Alasan Mitsubishi Xpander Hybrid Tidak Ada Di GIIAS 2024

7 bulan yang lalu


Berita
Mitsubishi Xpander HEV & Xpander Cross HEV Siap Tampil Di GIIAS 2024?

8 bulan yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Kisi-Kisi Dua Produk Anyar Di GIIAS 2024

9 bulan yang lalu


Berita
Xpander Hybrid Dipastikan Bakal Masuk Indonesia, Ini Faktanya

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Toyota GR Yaris Dapatkan Update, Fokus Pada Transmisi

10 menit yang lalu


Van
Trayek Jaklingko Diperpanjang, Siap Mempermudah Masyarakat Tangerang Untuk Ke Jakarta

1 jam yang lalu


Berita
BMW M2 'Mainan' Mengasyikan Saat Liburan

1 jam yang lalu


Komparasi
BYD E7 vs Aion ES, Sedan Listrik Terjangkau Begini Perbandingannya

2 jam yang lalu


VIDEO: Crash Test Geely EX5 (Euro NCAP)

Crash Test | 3 jam yang lalu