Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Ini Dia Wujud Toyota C-HR yang Akan Diproduksi Massal

Berita
Senin, 29 Februari 2016 17:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Toyota C-HR akhirnya terkuak wujudnya yang masuk dalam lini produksi. Jika sebelumnya tersiar kabar mengenai gambaran siluetnya saja, kali ini bentuk nyata dari calon pesaing Honda HR-V, Nissan Juke, dan Renault Captur itu sudah nampak jelas.

Wujud asli crossover baru Toyota C-HR telah diperkenalkan secara viral di dunia maya, sebelum debutnya beberapa hari lagi di gelaran Geneva Motor Show 2016. 

Namun sayangnya lagi-lagi Toyota belum mengumumkan mengenai dapur pacu yang digunakan crossover ini. Kendati demikian kabar terakhir  menyebut bahwa pabrikan asal Jepang ini mengkonfirmasi bahwa C-HR akan menawarkan versi mesin hybrid pada saat peluncuran nanti.

BACA JUGA

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Toyota C-HR
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Daftar Harga
Daftar Harga Compact SUV (Mei 2024)

6 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Compact SUV (September 2023)

1 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Compact SUV Terbaru (Januari 2023)

1 tahun yang lalu


Berita
Daftar Harga Compact SUV (Oktober 2022)

2 tahun yang lalu


Berita
Toyota dan Suzuki Akan Hadirkan Pesaing Hyundai Creta Di India

2 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Compact SUV Terbaru (Mei 2022)

2 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Compact SUV Terbaru (Februari 2022)

2 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Compact SUV Terbaru (Desember 2021)

2 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Tujuh Terminal Bus AKAP Di Jakarta Mulai Padat

11 jam yang lalu


Berita
Catat, Ini Lokasi SPKLU Di Tol Transjawa

16 jam yang lalu


Berita
Inilah Bocoran Dua Model Baru Neta di 2025, Kakak Neta X Salah Satunya?

17 jam yang lalu


Bus
Puncak Perjalanan Bus Libur Nataru Tanggal 23-24 Desember 2024

18 jam yang lalu


Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

20 jam yang lalu