Beranda Berita

Bridgestone Ecopia Jadi Ban OEM Honda BR-V

Berita
Kamis, 4 Februari 2016 10:00 WIB
Penulis : K Dimas Priyandra
Berita - Bridgestone Ecopia Jadi Ban OEM Honda BR-V


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Kabar baik bagi calon pembeli Honda BR-V, pasalnya PT Bridgestone Tire Indonesia secara resmi mengumumkan ECOPIA EP150 berukuran 195/60/16 menjadi ban standar (Original Equipment Manufactur-OEM) Honda BR-V.

Bridgestone ECOPIA EP150 mempunyai karakter kombinasi antara ban yang hemat bahan bakar dengan daya tahan serta keamanan yang tinggi, ini merupakan imbas dari rolling resistance yang rendah.

BACA JUGA

Kerja sama ini diharapkan akan meningkatkan kepercayaan masyarakat akan Honda bR-V karena ban tersebut mempunyai durabilitas karet yang sangat baik.

Foto - Bridgestone Ecopia Jadi Ban OEM Honda BR-V

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Honda Br-v Tires Bridgestone Ecopia Ep150
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Daftar Harga
Daftar Harga LSUV Terbaru (Februari 2025)

1 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga HONDA Terbaru (Januari 2025)

1 bulan yang lalu


Berita
Ada Fitur Baru Pada Honda BR-V 2025

1 bulan yang lalu


Berita
Xpander Jadi Salah Satu Mobil Bekas Dengan Harga Bertahan

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Mitsubishi Cari Celah Kerja Sama Bikin EV Bareng Pabrikan Pembuat iPhone

11 jam yang lalu


Berita
Pemudik Dengan Mobil Listrik Wajib Catat! Lokasi SPKLU Di Tol Transjawa Jawa

11 jam yang lalu


Berita
PEVS 2025 Dorong Ekosistem EV, Pabrikan Luar Mulai Tertarik Membantu Membuat Mobil Nasional

12 jam yang lalu


Berita
Hyundai Ioniq 5 Hanya Dijual 50 Unit, Ini Bedanya

14 jam yang lalu


Tips
Mengenal Pilihan Cairan Wiper Paling Ideal Untuk Mobil Anda

14 jam yang lalu