Beranda Berita

Premium Rp 7.150 dan Solar Rp 5.950 Di Januari 2016. Ternyata Belum Maksimal Turunnya

Berita
Kamis, 24 Desember 2015 07:00 WIB
Penulis : Jeffry Yanto Sudibyo
Berita - Premium Rp 7.150 dan Solar Rp 5.950 Di Januari 2016. Ternyata Belum Maksimal Turunnya


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Akhirnya pemerintah menurunkan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) pada 5 Januari 2016 mendatang. Keputusan itu diumumkan Menteri ESDM Sudirman Said 23 Desember kemarin. Penurunan harga BBM ini berlaku untuk Premium dan Solar.

Nah, untuk Solar turun sekitar 18-20%, lebih besar dibanding premium yang hanya mengalami penurunan sekitar 8%.  Premium yang sebelumnya Rp 7.400/liter turun menjadi Rp 7.150/liter. Sedangkan solar dari Rp 6.700/liter jadi Rp 5.950/liter. Harusnya penurunan harga ini masih bisa lebih maksimal lagi untuk kedua BBM tersebut. Karena harga minyak bumi di dunia menurun lebih drastis. 

"Sebenarnya harga keekonomian premium saat ini ada di level Rp 6.950/liter menyusul turunnya harga minyak dunia. Sedangkan untuk solar mencapai Rp 5.650," tutur Sudirman Said, Mentri ESDM seperti dikutip Kompas.com.

BACA JUGA

Tags Terkait :
Pertamina Premium Solar
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Kebijakan Pembatasan Pertalite Bisa Picu Masalah Baru

2 tahun yang lalu


Berita
Amankah Menggunakan Ponsel Saat Isi BBM dengan Aplikasi MyPertamina?

2 tahun yang lalu


Berita
Jeep Belum Akan Jual Model Bermesin Bensin Di Indonesia Saat Ini

2 tahun yang lalu


Berita
Pertamina Resmi Naikkan Harga Dua Jenis BBM Solar Dan Satu BBM Bensin

3 tahun yang lalu


Used Car
Dihapusnya Premium Dan Pertalite, Intip Pilihan Mobil Diesel Bekas Yang Sanggup Tenggak Bio Solar

3 tahun yang lalu


Berita
Merdeka Energi, Wujud Nyata Dengan BBM Satu Harga

3 tahun yang lalu


Berita
Pertamina Pastikan Harga BBM Tetap Satu Harga

4 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga BBM di Jabodetabek (Maret 2019)

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Daihatsu Siapkan Mobil Ramah Lingkungan Di Indonesia, Rocky Hybrid Bakal Jadi Pembukanya?

29 menit yang lalu


Berita
Dewa United Motorsport X MSRT, Team Anyar Yang Berambisi Tebar Prestasi Di Ajang Reli 2025

2 jam yang lalu


Bus
Transjabodetabek Blok M-Alam Sutera Beroperasi Akhir April

17 jam yang lalu


Tips
Inilah Biaya Service Ringan Mobil Suzuki Beragam Model

19 jam yang lalu


Berita
Volvo XC90 Facelift Resmi Dijual Rp 2,75 Miliar Di Indonesia, Simak Spesifikasinya

19 jam yang lalu