Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

NIssan Juke R Dapat Mesin Baru 600 dk

Mengusung nama Juke R 2.0, mobil ikonik ini mencangkok mesin dari Nissan GT-R NISMO
Berita
Selasa, 30 Juni 2015 10:00 WIB
Penulis : Handi Cahyono


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Musang berbulu domba. Cocok untuk sebutan Nissan Juke yang satu ini. Pasalnya dari penampilan luar mobil ini hampir tidak berbeda dengan Juke yang ada di tanah air. Hanya ada sedikit tambahan spoiler depan belakang dan ride height yang lebih rendah, serta bodikit yang membuatnya nampak lebih muscular.

Namun jangan ditanya tentang  di balik kap mesin crossover-supercar ini. Mengusung nama Juke R 2.0, icon R bermakna racing, mobil ini mencangkok mesin dari Nissan GT-R NISMO, yang mampu menyemburkan tenaga sebesar 600 hp.

Sejatinya mobil ini untuk diturunkan di ajang Goodwood’s Hillclimb yang berlangsung selama tiga hari, yang akan dikemudikan oleh lulusan Nissan GT Academy sekaligus pembalap Le Mans 24 Jam Jann Mardenborough.

Meski nampaknya sama, ternyata bagian bodi didesain secara estetik dan fungsional. Lubang pendingin depan bumper ditingkatkan ukurannya sebanyak 100 persen, mengingat kebutuhan pasokan pendingin pada mesin yang sekarang ditingkatkan 600 hp. Bumper depan ini diproduksi dengan bahan 100 persen serat karbon, sama seperti bumper belakang dan beberapa bagian lain.

BACA JUGA

Tags Terkait :
Juke Nissan GTR 600 Hp Supercar Crossover
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
NIssan Juke R Dapat Mesin Baru 600 dk

Mengusung nama Juke R 2.0, mobil ikonik ini mencangkok mesin dari Nissan GT-R NISMO

10 tahun yang lalu


Berita
Toyota CH-R Bermesin Buas Siap Dipamerkan di Amerika Serikat

Toyota C-HR dengan sentuhan tuner garder, tenaganya mencapai 600 dk

8 tahun yang lalu


Berita
Juke-R 2.0 Hanya Diproduksi Sebanyak 17 Unit.

Anda penggemar Nissan Juke-R? Cepat segera beli mobil ini jangan sampai kehabisan. Karena mobil asal Jepang ini hanya diproduksi sangat sedikit.

10 tahun yang lalu


Video : Aksi Nissan Juke-R 2.0 di Goodwood Festival

Di tangan juara GT Academy, Jann Mardenborough, Nissan Juke-R 2.0 pun melaju kencang di Goodwood Festival 2015. Tonton video aksinya ketika mencatat waktu spektakuler di sana.

Berita | 10 tahun yang lalu


Berita
Nissan Siapkan 27 Model Baru Hingga 2030, 19 Di Antaranya EV

Nissan memberikan signal bahwa mereka kembali bersaing di pasar global dengan menawarkan banyak line up menarik hingga 2030. Berikut bocorannya

2 tahun yang lalu


Berita
Nissan Bakal Jadikan Autech Sebagai Sub-Brand Seperti Nismo

Jika sebelumnya Autech dikenal sebagai sebuah varian tertinggi dari model-model Nissan. Kini Autech dijadikan sebagai sub-brand yang sejajar dengan Nismo.

7 tahun yang lalu

Berita
GIIAS 2016: Ini Detail 4 Mobil Edisi Spesial Nissan

Nissan Motor Indonesia (NMI) hadirkan empat varian khusus di GIIAS 2016. Apa bedanya, berapa harganya, serta berapa unit yang tersedia? Ini detailnya.

9 tahun yang lalu

Berita
Begini Detail Penampakan Nissan Leaf Generasi Terbaru, Bisa Tempuh Jarak 600 Km

Nissan resmi memperkenalkan Leaf generasi ketiga yang mendapatkan banyak peningkatan dibanding model terdahulu.

5 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

7 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

8 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

11 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

13 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

14 jam yang lalu