Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Mitsubishi Outlander Sport 2016, Usung Penyegaran Tampang

Lewat pameran Los Angeles Auto Show (LAAS) 2015 pekan ini, Mitsubishi mengenalkan tampilan baru dari SUV kompak mereka, Outlander Sport.
Berita - Jumat, 20 November 2015 09:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Lewat pameran Los Angeles Auto Show (LAAS) 2015 di Los Angeles, Amerika pekan ini Mitsubishi mengenalkan tampilan baru dari SUV kompak mereka, Outlander Sport.

Meski hanya berupa facelift, Mitsubishi menyatakan Outlander Sport versi 2016 ini menganut bahasa desain "Dynamic Shield" yang memiliki ciri khas bentuk X besar pada bagian mukanya.

BACA JUGA

Sayangnya, mesin yang diusung tak mengalami ubahan apapun. Masih 2.000 cc 4 silinder 148 dk dan torsi 196 Nm. Di beberapa negara, mobil bernama lain Mitsubishi ASX ini juga ditawarkan dengan mesin 2.400 cc berdaya 168 dk dan torsi 226 Nm.


Tags Terkait :
Mitsubishi Outlander Sport
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
Mitsubishi Outlander Sport dan Mirage Facelift Mengaspal Tahun Ini

8 tahun yang lalu


Berita
Mitsubishi Siapkan XFC Concept Pesaing Honda HR-V, Ini Bocoran Spesifikasinya

1 tahun yang lalu


Berita
Mitsubishi Mirage Berwajah Xpander Segera Meluncur

3 tahun yang lalu


Berita
Kampanye Musim Hujan Mitsubishi: Cek Mesin Gratis

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Toyota Sediakan Fasilitas Ultra Fast Charging 120 kW Di Mall Ini

1 jam yang lalu


Berita
Mazda Suntik Mati MX-5 Miata 2.0 Liter. Sisakan Versi Mesin 1.5 Liter

3 jam yang lalu


Berita
Aito Diakusisi DFSK Seres, Aito M9 dan M7 Siap Mejeng di GIIAS 2024

16 jam yang lalu


Berita
Skema Kredit Innova Hybrid Tipe Tertinggi Menggiurkan, Cicilannya Mulai Rp 15 Jutaan

20 jam yang lalu


Berita
Perdana, Isuzu Bawa Elf Listrik di GIIAS 2024

21 jam yang lalu