Beranda Berita

Isuzu Tampil 'Berotot' Di GIIAS

Berita
Minggu, 16 Agustus 2015 05:00 WIB
Penulis : Jeffry Yanto Sudibyo
Berita - Isuzu Tampil 'Berotot' Di GIIAS


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

PT Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI) memeriahkan Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) dengan tema "Isuzu Otot Indonesia Bekerja Tanpa Henti, Menjelajah Ke Seluruh Negeri" dan menghadirkan line up Isuzu sebagai rajanya diesel yang tangguh.

Nah, kategori LCV, Isuzu Indonesia mempunyai Isuzu Panther, Isuzu D-Max, dan Isuzu mu-X. Sedangkan untuk kategori CV, Isuzu memiliki truk kelas ringan yaitu Isuzu Elf dan truk medium Isuzu Giga yang tersedia dalam mesin 4 silinder dan 6 silinder heavy duty common rail. 

Daya angkut pun bervariasi dari yang memiliki gross vehicle weight (GVW) 10 ton hingga 26 ton yang dapat digunakan untuk berbagai macam angkutan. Selain itu, IAMI juga akan fokus pada SUV mu-X High Grade Sporty, double cabin D-Max, Panther Touring X-Treme. 

Isuzu akan menempati Booth di GIIAS 2015 seluas 1.196 meter persegi yang terletak di Hall 3A dengan nomor booth 3E. Sembilan unit display akan mengisi booth-nya yang diklaim mereka cukup eye catching

BACA JUGA

Tags Terkait :
Isuzu Indonesia GIIAS
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Truk
Isuzu Terus Gelorakan Semangat Hari Kartini

1 hari yang lalu

Truk
Inilah 5 Panduan Untuk Menjaga Mobil Komersial Tetap Prima

1 hari yang lalu


Truk
Isuzu Raih Penghargaan Top Brand dan Wow Brand 2025

2 minggu yang lalu


Truk
Isuzu: Tantangan 2025 Berkaitan Soal PPN 12 Persen Dan Opsen

1 bulan yang lalu


Berita
Ini Alasan Isuzu Yakin Bisa Saingi Rangga dan Produk China

1 bulan yang lalu


Bus
Inilah Para Jawara Sasis Bus 2024

1 bulan yang lalu


Truk
Dua Mobil Listrik Niaga Foton Meluncur, Masuk Indonesia 2025

3 bulan yang lalu


Truk
Setengah Abad Isuzu Di Indonesia, Kejar Target Jadi Nomor Satu

3 bulan yang lalu


Terkini

Tips
Radiator Anda Berkarat? Ini Penyebabnya

24 menit yang lalu


Bus
Tarif Spesial Bus Double Decker Damri, Ruta Jakarta-Surabaya-Malang Hanya Rp 400 Ribu

59 menit yang lalu


Berita
Melihat SUV PHEV Geely Starwish 7, Bisa Tempuh Jarak Hingga 1.420 KM

1 jam yang lalu


Berita
Cartini Iconic Sunday Drive, Ajang Kumpul Seru Srikandi Para Pecinta Otomotif

2 jam yang lalu


Berita
Deretan Geely Terbaru Yang Diprediksi Nongol Di GIIAS 2025

23 jam yang lalu