Beranda Berita

Ini Biaya Paket Perawatan Honda BR-V

Berita
Senin, 7 Desember 2015 13:30 WIB
Penulis : Bramantia Tamtama
Berita - Ini Biaya Paket Perawatan Honda BR-V


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Honda BR-V yang awal Desember lalu baru saja dirilis resmi PT Honda Prospect Motor (HPM), turut serta diikutkan dalam program Paket Cermat (Cerdas dan Hemat) yang dicanangkan Honda setahun terakhir ini. program ini menawarkan beragam kemudahan yang tentunya menguntungkan konsumen selama memiliki mobil Honda.

Paket ini pun dipercaya oleh pihak HPM akan membebaskan konsumen dari biaya pengeluaran  tak terduga, “Running cost yang dikeluarkan konsumen sepanjang menggunakan mobil Honda dengan paket ini pasti lebih kecil,” tutur Jonfis Fandy, Marketing & Aftersales Service Director PT HPM

Berapakah harga paket yang ditawarkan kepada calon pemilik Honda BR-V, agar terbebas dari biaya perawatan yang membengkak selama masa kepemilikannya, berikut harga Paket Cermat khusus untuk Honda BR-V:

BACA JUGA

Honda BR-V Manual 6 M/T

Honda  BR-V CVT

Paket Cermat 1 Privilege

(3 tahun/50.000 km)

Rp 3,5 juta

Rp  4 juta

Paket Cermat 1

(3 tahun/ 50.000 km)

Rp 3,85 juta

Rp   4,25 juta

Paket Cermat 2

(6 tahun/ 100.000 km)

Rp 9,4 juta

Rp 10,2 juta

Paket Cermat Plus 1                                  (Cermat 1 ditambah garansi 2 tahun)

Rp 9,45 juta

Rp  9,85 juta

Paket Cermat Plus 2                         (Cermat 2 ditambah garansi 2 tahun)

Rp 15 juta

Rp 15,8 juta

Khusus Paket Cermat 1 Previlege, berlaku bagi para calon konsumen yang melakukan pemesanan Honda BR-V dan melakukan login di halaman My Booking Status  pada laman website www.honda-indonesia.com.


Tags Terkait :
Honda Br-v Honda Br-v Honda Prospect Motor
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Test Drive Dan Test Ride Di GIIAS Semarang 2024, Janjikan Sensasi Kendaraan Impian

4 bulan yang lalu


Berita
Honda Boyong e:N1 Dan StepWGN Di GIIAS Surabaya 2024, Ada Juga Promo-Promo Menarik

6 bulan yang lalu


Berita
Melihat Rapor SPK Toyota, Honda, Dan Wuling Selama GIIAS 2024

7 bulan yang lalu


Berita
Mobil Ini Berkontribusi Lebih Dari Setengah Penjualan Honda di Indonesia Saat ini

9 bulan yang lalu


Terkini

Berita
GIIAS 2025 Akan Hadirkan 55 Merek Roda Empat, Polytron Bakal Debut Mobil Listriknya

8 jam yang lalu


Tips
Ingat, Berkendara Di Jalan Tol Harus Selalu Waspada

8 jam yang lalu


Tips
Pentingnya Periksa Ban Setelah Digunakan Jarak Jauh

10 jam yang lalu


Bus
Tanggal 21 Dan 24 April Gratis Naik Transjakarta Group, Ada Apa?

12 jam yang lalu


Berita
Honda Resmi Rilis Mobil Listrik Barunya Untuk Pasar Cina, Harganya Rp 400 Jutaan

13 jam yang lalu