Beranda Berita

Honda BR-V Resmi Dijual, Harganya Mulai Rp 226,5 juta

Berita
Rabu, 2 Desember 2015 14:10 WIB
Penulis : Bramantia Tamtama
Berita - Honda BR-V Resmi Dijual, Harganya Mulai Rp 226,5 juta


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Honda BR-V resmi diluncurkan hari ini, Rabu 2 Desember 2015. Mobil yang pertama kali diperkenalkan Honda Prospect Motor pada gelaran Gaikindo Indonesia International Auto Show 2015 (GIIAS) ini dipasarkan dengan harga mulai Rp 226,5 juta hingga Rp 261,5 juta. Ini artinya sangat mirip dengan perkiraan yang diberikan mereka di awal.

Terdapat tiga varian pada seven seater pertama Honda yang secara global diluncurkan di Indonesia ini. Antara lain varian S 6 M/T, E 6 M/T, E CVT dan Prestige CVT. Varian S 6 M/T dibanderol Rp 226,5 juta, E 6 M/T Rp 236,5 juta, E CVT di hargai Rp 246,5 juta sementara tertinggi Prestige CVT dibanderol Rp 261,5 juta. 

Honda BR-V dibekali dengan sumber tenaga yang sama digunakan pada Honda Jazz, Honda City, Honda Mobilio dan Honda Freed, yakni L15 berkapasitas 1.500 cc i-VTEC.

BACA JUGA

Baca juga:

Percantik BR-V Dengan Aksesori Modulo Hanya Tambah Rp 2,6 Juta

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Honda Honda Br-v Honda Prospect Motor Hpm Br-v
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Ada Fitur Baru Pada Honda BR-V 2025

1 bulan yang lalu


Berita
Mobil Ini Berkontribusi Lebih Dari Setengah Penjualan Honda di Indonesia Saat ini

9 bulan yang lalu


Berita
Honda Tampilkan 5 EV Baru di GIIAS 2024 dan Usung Booth Layaknya HotWheels

9 bulan yang lalu


Berita
Inilah Tiga Mobil Terlaris Honda Saat Ini, WR-V Naik Ke Urutan Ketiga

9 bulan yang lalu


Berita
Honda Freed Generasi Terbaru Hadir Di Tanah Air? Begini Respons Honda Indonesia

10 bulan yang lalu


Berita
Honda CR-V Laku 2.000-an Unit, Inilah Model Yang Paling Banyak Dibeli

1 tahun yang lalu


Berita
Berhasil Jual Ribuan Unit Selama IIMS, Honda Andalkan HR-V dan BR-V

1 tahun yang lalu


Berita
Honda 'Jualan' Fitur Keamanan Untuk Menggaet Calon Konsumen BR-V N7X Edition

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Pemudik Menggunakan EV Bakal Lebih Tenang, Ada Tambahan SPKLU Di Jalur Sumatera Dan Bali

17 jam yang lalu


Bus
Waduh Mayoritas Bus Di Terminal Kampung Rambutan Tak Lolos Uji Kelayakan

18 jam yang lalu


Tips
Ingat Lagi Tips Aman Berikut Ini Sebelum Berangkat Mudik

19 jam yang lalu


Bus
Tiga Rute Transjabodetabek Beroperasi, Termasuk Binong-Grogol Dan Bekasi-Cawang

19 jam yang lalu


Berita
Honda Membocorkan Akan Merilis Mobil Ramah Lingkungan Di 2026, Mulai ZR-V Hingga Prelude

1 hari yang lalu