Beranda Berita

GIIAS 2015: Toyota Luncurkan Alphard Hybrid 4WD

Berita
Kamis, 20 Agustus 2015 11:00 WIB
Penulis : Handi Cahyono
Berita - GIIAS 2015: Toyota Luncurkan Alphard Hybrid 4WD


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Mulai akhir Agustus mendatang, konsumen Toyota semakin mendapatkan banyak pilihan untuk merasakan kemewahan produk New Alphard, dikarenakan PT Toyota Astra Motor (TAM) juga memasarkan All New Alphard Hybrid.

Mobil ini dilengkapi mesin 2AR-FXE 2.500 cc dengan siklus pembakaran Atkinson dikombinasi dengan transmisi 6-percepatan Sequential Shiftmatic, dan E-Four (electric four-wheel drive system). System hybrid ini menghasilkan tingkat efisiensi bahan bakar yang sangat tinggi.

Didukung jaringan dealer Toyota yang tersebar luas, pelanggan akan mendapatkan layanan purnajual yang mudah. Mobil ini juga dapat Anda lihat di ajang GIIAS 2015.

Ketika ditanya tentang penjualan mobil baru ini, Rouli Sijabat PR Manager TAM menjelaskan bahwa pemesanan sementara ini dilayani secara spot order, sama seperti Toyota RAV4 yang telah diluncurkan tahun lalu. Oleh karena itu pricelist belum bisa ditetapkan karena harus konfirmasi dengan negara eksportir yakni Jepang.   

BACA JUGA

Tags Terkait :
Alphard Hybrid Giias Toyota
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Inilah 5 Mobil Paling Banyak Kenaikan Harganya di Toyota, Fortuner Tembus Rp 10 Jutaan Lebih Mahal

1 bulan yang lalu


Berita
Toyota Klaim Jadi Raja Mobil Elektrifikasi Di Tahun 2024 Ini

2 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga TOYOTA Terbaru (September 2024)

6 bulan yang lalu


Berita
Pesanan All New Prius PHEV Masih di Bawah 10 Unit, Ini Tanggapan Toyota

6 bulan yang lalu


Berita
Toyota Ajak Jurnalis Buktikan Keiritan BBM 12 Model Hybrid Mereka, Prius Paling Irit Nyaris 30 Km/Liter

6 bulan yang lalu


Berita
Innova Zenix Dipesan Nyaris 2.000 Unit Selama GIIAS 2024, Varian Hybrid Mendominasi

7 bulan yang lalu


Berita
Melihat Rapor SPK Toyota, Honda, Dan Wuling Selama GIIAS 2024

7 bulan yang lalu


Berita
Begini Cara Toyota Mengurangi Emisi Karbon di Indonesia

7 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Denza N9 Siap Hadir Di Indonesia, Lebih Besar Dari Land Cruiser 300 Dan Tank 500

19 jam yang lalu


Berita
MG Motor Siapkan 17 Model Baru Hingga 2027, Dari Mobil Bensin Hingga EV Dengan Jangkauan 1.000 Km

20 jam yang lalu


Berita
Melihat Langsung MG ZS Hybrid Yang Segera Dijual Di Indonesia, Diprediksi Rp 300 Jutaan

21 jam yang lalu


Tips
Radiator Anda Berkarat? Ini Penyebabnya

22 jam yang lalu


Bus
Tarif Spesial Bus Double Decker Damri, Ruta Jakarta-Surabaya-Malang Hanya Rp 400 Ribu

23 jam yang lalu