Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Begini Sosok Teranyar SUV Lansiran Bentley

Bentley pun memproduksi SUV pertama mereka. SUV ini bermesin 12 silinder dengan kapasitas 6.000 cc. Begini wajah aslinya.
Berita - Senin, 7 September 2015 09:15 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Bentayga, sebuah nama SUV yang akan dirilis oleh pabrikan mobil asal Inggris yaitu Bentley. Ini merupakan SUV pertama buatan Bentley dan menurut mereka ini adalah SUV tercepat karena dipersenjatai dengan mesin W12 TSI. 

Mesin W12 TSI 6.000 cc yang menghasilkan tenaga sebesar 600 dk, sebuah angka fantastis seperti mobil-mobil supercar. Bentayga sanggup menempuh kecepatan sampai 301 km/jam. Setelah melewati sejumlah pengetesan di Nurburgring, Bentayga pun sudah siap dipasarkan.

Diciptakan sebagai sebuah SUV yang berarti mobil ini sanggup melintasi berbagai medan. Tapi apakah ada orang yang tega membawa SUV super mewah saat sudah dijual di pasar untuk beroff-road? Di pasar mobil ini akan bersaing dengan Range Rover dan merek premium lainnya. Tapi Bentley menjanjikan performa terkencang serta kemewahan dan kenyamanan terbaik.


Tags Terkait :
Bentley Bentayga
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
Toyota Nyatakan Bahwa Model Terbaru Century Bukan Sebuah SUV

7 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Mobil Listrik Bentley Meluncur 2025, Bertenaga 1.400 HP

1 tahun yang lalu


Berita
Bentley Pastikan Jual Mobil Listrik di 2030, Simak Bocorannya

1 tahun yang lalu


Berita
Kenapa Butuh Waktu Lama Bagi Ferrari Mambuat Sebuah SUV?

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Bentley Siapkan 5 Mobil Listrik, Pengisian Dayanya Bisa Handsfree

2 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Bentley Klasik Bertenaga Listrik Resmi Diperkenalkan Lunaz, Simak Spesifikasinya

3 tahun yang lalu


Berita
Inilah Model Pertama Bentley Untuk Sambut Era Elektrifikasi

3 tahun yang lalu


Berita
Inilah 8 SUV Paling Bertenaga Dari Berbagai Penjuru Dunia

6 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Tak Hanya Kalista, Geely Radar RD6 Bakal Hadir Juga Di Thailand Dengan Label Riddara

4 jam yang lalu


Berita
GWM Tank 300 Semakin Dekat Dengan Indonesia

4 jam yang lalu


Berita
Konsumen Pajero Sport-Fortuner Mulai Bergeser Ke Kijang Innova Zenix

6 jam yang lalu


Berita
Kona EV Yang Meluncur di GIIAS Sudah Menggunakan Baterai Produksi Lokal

7 jam yang lalu


Test Drive
Test Drive Citroen E-C3: Acung Jempol Untuk Kenyamanannya

11 jam yang lalu