Beranda Berita

Mudik in Style 2018: 10 Mobil Baru Akan Dipakai Mudik 10 Kru OtoDriver

Berita
Penulis: Danu P Dirgantoro
Selasa, 12 Juni 2018 09:00 WIB
Berita - Mudik in Style 2018: 10 Mobil Baru Akan Dipakai Mudik 10 Kru OtoDriver
Bagikan ke:

Para awak redaksi OtoDriver akan melakukan perjalanan mudik Lebaran 2018 dengan berbagai macam mobil keluaran terbaru. Kami telah memilih 10 mobil dari 10 merek berbeda dan berbeda-beda segmen untuk dipakai mudik dan mengisi waktu libur Lebaran 2018.

Kesepuluh mobil ini sengaja dipilih karena menurut kami adalah yang terbaik, terpopuler dan terbaru di kelasnya. Mulai dari harganya yang paling ekonomis, yakni Datsun Cross sampai yang termahal adalah Land Rover Discovery 5, akan kami rasakan ketangguhan dan keasyikan berkendaranya sambil pulang ke kampung halaman masing-masing.

Foto - Mudik in Style 2018: 10 Mobil Baru Akan Dipakai Mudik 10 Kru OtoDriver

Tiap-tiap dari kru OtoDriver pun memiliki ekspektasi berbeda-beda pada mobil yang telah dipilih. Kesimpulan, impresi dan komentar dari kesepuluh mobil ini akan kami tayangkan di channel YouTube OtoDriver setelah musim mudik Lebaran 2018 berakhir.

Dan simak terus perjalanan yang bernama Mudik in Style 2018 yang didukung oleh Shell dalam akun Instagram @OtoDriver_

#mudik-in-style-2018 #mudik #datsun #cross #land-rover #discovery

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver

Bagikan ke:

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.